Daftar Harga Honor 6C Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

RAM 3 GB, Resolusi Kamera 13 MP, Ukuran Layar 5 inch, Kapasitas Baterai 3020 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga Honor 6C Terbaru

  • RAM 3GB ROM 32GB
    Belum ada harga

Daftar Harga Honor 6C

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Honor 6C

Preview Honor 6C

Huawei Honor 6C dirilis April 2017 menjadi salah satu smartphone yang sudah mendapat RAM 3GB. Spesifikasinya seri yang di Negara lain bernama Huawei 6C juga hampir sama dengan Honor 8 Pro, namun punya RAM 6GB.

Honor 6C dibekali kamera belakang 12MP dan kamera depan 5MP. Huawei mengandalkan chipset Snapdragon dan system interface Emotion untuk pengoperasian Honor 6C. So bagaimana performa dan harganya? Lanjut simak deskripsinya di Pricebook berikut!

Display dan Dimensi

Huawei Honor 6C mengusung penampang layar 5 inci dengan resolusi HD (720 x 1280 pixel) dan dukungan kerapatan layar 294 ppi pixel. Tipe layar IPS LCD dengan full touch screen dan LTPS display. Desainnya pun sudah mengadopsi layar melengkung dengan 2.5D Curved Glass dan pelindung layar dengan dukungan Scratch Resistant.

.

Dimensi dan bobotnya juga ergonomis dengan ketebalan body 7mm dan bobot 138 gram. Secara keseluruhan desainnya terbilang ringkas dan kokoh.

Prosesor dan Performa

Honor 6C disokong chipset Snapdragon 435 delapan inti prosesor berkecepatan 1.4GHz, GPU atau pengolah grafis Adreno 505, dan memory RAM 3GB. Untuk system operasi berbasis Android 6, Marshmallow, dengan UI Emotion v4.1 yang lebih optimal.

Aplikasi bawaan pada Huawei Honor 6C diantaranya: Calculator, Notes, to do list, theme, tools, Huawei App Center, Document editor. Untuk pengiriman pesan bisa menggunakan SMS, MMS, Email, Push Mail, IM dan hangouts. Sementara kelengkapan sensornya juga termasuk lengkap: proximity sensor, accelemerometer, compass, ambient light, dan fingerprint sensor

Honor 6C memiliki kapasitas ruang penyimpanan internal 32GB yang bisa diperluas MicroSD 128GB dengan dukungan slot SIM 2 yang bisa dibuat bergantian. Konektivitas sudah mendukung jaringan 4G LTE disertai kelengkapan WIFI, Bluetooth, GPS, MicroUSB v2.0 dengan USB OTG dan FM Radio.

Smartphone ini juga didukung dengan device security terdiri dari device password lock, device pattern lock, slide lock, dan PIN code lock dan tak ketinggalan dengan fingerprint unlock. Untuk fasilitas audio, sound yang dihasilkan mendukung Mp3 ringtones, WAV ringtones, Loudspeaker dan 3.5mm Jack.

Sektor daya dibekali baterai Li-Po 3020 mAh sudah didukung Quick Charge untuk pengisian daya baterai cepat dan mudah. Untuk waktu stand-by mencapai 310 jam, pemutar musik 28 jam, pemutar video 7 jam dan untuk waktu bicara 10 jam.

Kamera Honor 6C

Huawei memang dikenal sebagai produsen smartphone dengan kompnen kamera mumpuni. Honor 6C dibekali kamera belakang sensor 13MP dengan bukaan f/2.2 dilengkapi ukuran 4160 x 3120 pixel, dukungan LED Flash untuk pencahayaan foto objek. Kameranya dapat merekam video dengan resolusi 1080p@30fps.

Beranjak ke kamera depan menggunakan sensor 5MP untuk swa foto selfie dengan Screen Flash. Fitur kamera diantaranya: Autofocus, Voice Capture, Face Beauty, Burst Mode, HDR, Smile detection, Face Detection, Self timer, Touch focus, Gesture Shot, F2.2 Aperture,5P Lens, Panorama, Digital Zoom, TV Output With Wireless Connection, Video Call.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Ukuran layar yang sempurna
  • Sangat terjangkau
  • Kapasitas baterai besar
  • RAM yang besar
icon-cons Kekurangan

  • Hanya tersedia di Eropa
  • Menggunakan OS yang jadul
  • Tidak didukung slot khusus MicroSD

Spesifikasi Honor 6C

Basic Info
Kategori HP
Brand Huawei
Tahun Rilis 2017
Series Honor
Nama Produk 6C RAM 3GB ROM 32GB
Network
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 2100
Jaringan 2G, 3G
Design
Berat 138 g
SIM Slots 2 slot(s)
Screen
Screen Resolution 1280 x 720 Pixel
Ukuran Layar 5 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 6
Version Detail 6.0 Marshmallow
OS Android
Hardware
Prosesor Qualcomm
Detail Prosesor MSM8940 Snapdragon 435
Kecepatan CPU 1.4 GHz
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 3 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 256GB
Memori Internal 32 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 13 MP
Resolusi Kamera Depan 5 MP
Flash Yes
Video Yes, 1080p@30fps
Connectivity
NFC No
Infrared No
GPS GPS, A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Wi-Fi Direct, Mobile Hotspot
Battery
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 3020 mAh
Other Features
Waterproof No
Sensor Gyroscope, Proximity, Compass, Barometer
Lihat selengkapnya

Artikel Honor 6C Terbaru

Huawei Honor 6c Dirilis Andalkan Bodi Metal dengan Spek Menengah

Huawei memang berencana untuk membuat gebrakan pasar pada tahun 2017. Untuk itulah tahun 2017 ini, Huawei merilis smartphone-smartphone dengan kualitas terbaik dan teknologi baru. Tak hanya menyasar pasar global, Huawei juga tetap fokus mengembangkan pasar Cina, Asia hingga Eropa.

Hal ini dibuktikan dengan baru-baru ini Huawei merilis smartphone baru yakni Huawei Honor 6c. Smartphone ini merupakan versi pembaharuan dan versi global dari varian Enjoy 6s yang telah dirilis pada Desember lalu. Huawei pun menghadirkan sejumlah peningkatan yang sangat baik agar ponsel ini kian bersaing di pasar smartphone. 

Dari sisi desain, Huawei Honor 6c hadir dengan desain yang lebih segar dibanding Enjoy 6s. Perbedaan muncul pada dimensi yang lebih ramping. Perubahan desain ini diharapkan membuat smartphone nyaman digenggam dan disimpan. Tidak hanya itu, Huawei juga menghadirkan bodi metal aluminium yang solid. Bodi metal ini nampak elegan dengan berat hanya 138 gram saja. Bagian depan hape Android terbaru ini kian minimalis karena Huawei menghadirkan tombol on screen. Dibagian bodi belakang Huawei masih menghadirkan sensor sidik jari dibawah kamera utama.

Pada bagian layar, Huawei masih menggunakan layar berukuran 5 inci. Layar smartphone ini juga sudah menggunakan panel AMOLED, bukan panel IPS seperti varian Enjoy 6s. Untuk resolusi, Huawei masih mengandalkan resolusi HD. Spesifikasi ini dirasa sudah cukup untuk penggunaan harian saat ini seperti browsing hingga bermain game.

Untuk bagian mesin, Huawei Honor 6c hadir dengan mesin yang cukup bersaing di pasar ponsel kelas menengah. Huawei menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 435. Prosesor octa-core ini akan disokong RAM 3GB dan GPU Adreno 505. Dengan spek mesin ini performa ponsel Android terbaru ini cukup cepat dan responsive. Apalagi, Huawei sudah menggunakan sistem Android 6.0 Marshmallow.

Ponsel Android 4G LTE ini juga akan menggunakan memori internal 32GB dan slot microSD. Untuk kamera, Huawei Enjoy 6s dibekali kamera utama 13 MP sensor BSI dengan PDAF dan LED Flash. Untuk kamera depan, Huawei menyediakan kamera depan 5 MP. Terakhir, Huawei menyediakan baterai 3020 mAh agar ponsel bisa digunakan harian.

Kabarnya Huawei Honor 6c akan dipasarkan dengan harga sekitar 3 juta rupiah.

Video

Huawei Honor 6c | Snapdragon Processor and 720p screen Why ??????

HP Honor Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 6 inch Ukuran Layar
  • 3800 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 5.8 inch Ukuran Layar
  • 2716 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 6.22 inch Ukuran Layar
  • 4030 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 6 inch Ukuran Layar
  • 5000 mAh Kapasitas Baterai