Diperbaharui pada Rabu, 1 Juli 2015 | 16:02

Smartphone Samsung Dengan RAM 2GB Terbaik Saat Ini

Siapa di dunia ini yang tidak mengenal Samsung sekarang ini. Samsung merupakan salah satu produsen alat elektronik terbaik di dunia saat ini, namun di bidang smartphone, Samsung telah berhasil menjadi satu dari dua perusahaan terbesar di dunia smartphone selain perusahaan Steve Jobs tentunya. Saya masih akan membahas mengenai smartphone dengan RAM 2GB hanya saja kali ini yang akan saya bahas adalah smartphone Samsung RAM 2GB. Harga Android Samsung RAM 2GB memang berkisar diatas 3 jutaan namun fitur-fitur yang diberikan Smasung memang sebanding dengan harga Android Samsung tersebut. Mari kita lihat Samsung RAM 2GB apa saja yang masuk kali ini.

 

Samsung Galaxy S5 G900 32 GB

Harga Terendah Rp 5.950.000

 

Samsung RAM 2GB pertama yang akan saya bahas adalah Samsung Galaxy S5 G900 32GB. Samsung RAM 2GB ini termasuk dalam kelas smartphone premium. Harga Android Samsung Galaxy S5 G900 32GB di pasaran saat ini adalah Rp 5.950.000. Samsung Galaxy S5 G900 32GB selain memiliki RAM berkapasitas 2 GB juga memiliki fitur seperti touch scrren yang berukuran 5,1 inci, fingerprint cencor, anti debu dan anti air, menggunakan layar Super Amoled, dan fitur HDR.

Spesifikasi Lengkapnya di sini

 

Samsung Galaxy E7

Harga Terendah Rp 3.686.000

 

Smartphone Samsung RAM 2 GB selanjutnya yang aakn saya bahas disini adalah Samsung Galaxy E7. Samsung memang sengaja mengeluarkan produk Samsung RAM 2Gb yang satu ini dalam kategori smartphone kelas mid end karena menyusul persaingan dari para vendor baru yang juga mengeluarkan smartphone di kelas mid end. Harga Android Samsung Galaxy E7 di pasaran saat ini adalah Rp. 3.686.000.

Spesifikasi Lengkapnya di sini

 

Samsung Galaxy S3 LTE

Harga Terendah Rp 2.588.300

 

Smartphone Samsung Galaxy S3 merupakan produk Samsung RAM 2Gb yang dikeluarkan 3 tahun yang lalu yaitu pada tahun 2012. Walaupun harga Android Samsung Galaxy S3 LTE sudah turun menjadi Rp. 2.588.300 namun justru harga inilah serta fitur seperti jaringan LTE, layar super Amoled, prosesor quad core 1.4 GHz serta memori internal 16 Gb dan pastinya nama “Samsung” yang membuat orang masih mencari smartphone Samsung RAM 2Gb ini dipasaran.

Spesifikasi Lengkapnya di sini

 

Samsung Galaxy S4

Harga Terendah Rp 3.200.000

 

Samsung Galaxy S4 merupakan smartphone Samsung RAM 2GB yang keempat yang saya bahas disini. Produk Samsung RAM 2GB yang satu ini memang memiliki penampilan yang cantik dan masih menjadi salah satu smartphone yang dicari oleh masyarakat Indonesia saat ini apalagi harga Android Samsung Galaxy S4 ini sudah turun menjadi Rp. 3.2 jutaan. Spek lainnya dari Samsung Galaxy S4 adalah prosesor nya yang sudah octa core walaupun terbagi menjadi quad core 1.6 gHz dan quad core 1.2 GHz, layar 5 inci, memori internal 16 GB, serta baterei 2600mAh.

Spesifikasi Lengkapnya di sini

 

Samsung Galaxy A5

Harga Terendah Rp 4.375.000

 

Smartphone Samsung RAM 2GB yang terakhir yang akan saya bahas adalah Samsung Galaxy A5. Semenjak di keluarkan di pasaran, spesifikasi dari Samsung RAM 2GB yang satu ini sudah berhasil menarik perhatian publik seperti layar Super Amoled 5 inci, 6 pilihan warna, kamer 13 Mp dan 5MP, prosesor quad core 1.2 GHz, OS Android Kit Kat, dan beteri 2.300 mAh. Harga Android Samsung Galaxy A7 dipasaran saat ini adalah Rp. 4.375.000.

Spesifikasi Lengkapnya di sini

 

Baca juga artikel

5 Smartphone Android Quad Core Terbaik Dengan Harga 3 Jutaan

5 Smartphone Android Quad Core Terbaik Dengan Harga 2 Jutaan

5 Smartphone RAM 2 GB Terbaik Saat Ini Yang Ada di Pasar

Like us!
Tedi Yuni A

Content Writer

942 Posts