Daftar Harga Lenovo ZUK Z1 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

RAM 3 GB, Resolusi Kamera 13 MP, Ukuran Layar 5.5 inch, Kapasitas Baterai 4100 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga Lenovo ZUK Z1 Terbaru

  • RAM 3GB ROM 64GB
    Belum ada harga

Daftar Harga Lenovo ZUK Z1

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Lenovo ZUK Z1

Frame Metal dengan Tampilan Premium

Sebagai salah satu andalan Lenovo di kelas premium atau flagship, Lenovo ZUK Z1 hadir dengan tampilan yang tampak begitu mewah dan menarik. Jika dilihat sekilas, anda akan melihat aksen metal pada sekeliling bodi smartphone Lenovo ini.

Hal ini benar karena seluruh frame atau rangka dari Lenovo ZUK Z1 sudah menggunakan material metal. Aksen chrome di sekeliling bodi smartphone Lenovo ini juga merupakan metal asli.

Sementara untuk bagian belakang bodi, Lenovo menghadirkan tampilan yang simple dengan finishing doff yang semakin menambah kesan premium pada smartphone ini. Lenovo ZUK Z1 sendiri memiliki dua pilihan warna, yakni White dan Dark Gray.

Dari segi ukuran, sebenarnya bodi dari Lenovo ZUK Z1 terasa cukup besar dengan dimensi 155,7 x 77,3 x 8,9 mm dan bobot 175 gram. Melihat ukurannya, smartphone Lenovo di seri ZUK ini bahkan bisa masuk ke kategori phablet.

Layar Super Lega dengan Resolusi Full HD

Untuk layarnya sendiri, Lenovo ZUK Z1 hadir dengan layar berukuran 5,5 inci yang terbilang cukup besar untuk sebuah smartphone. Hal ini pula yang membuat smartphone Lenovo ini masuk ke dalam kategori phablet.

Layar sebesar itu untungnya dibekali dengan resolusi Full HD atau 1080 x 1920 piksel dengan tingkat kerapatan layar 401 piksel per inci. Dibalik layar cantik dan berkualitas dari Lenovo ZUK Z1, terdapat panel IPS LCD capacitive touchscreen yang digunakan Lenovo pada layar smartphone tersebut.

Platform Hardware yang Super Ngebut

Bisa dibilang Lenovo ZUK Z1 merupakan salah satu andalan Lenovo untuk anda yang menginginkan smartphone dengan performa super kencang. Hal ini karena Lenovo sudah membekali smartphone di seri ZUK ini dengan prosesor paling kencang dari Qualcomm, yakni Snapdragon 801 (28 nm).

Performa yang dihasilkan Snapdragon 801 tentu sudah tak perlu diragukan lagi. Terlebih lagi dengan adanya GPU Adreno 330 yang membantu kinerja dari prosesor tersebut dalam bidang grafis sehingga menawarkan pengalaman gaming yang menyenangkan.

Untuk kapasitas RAM dari Lenovo ZUK Z1, Lenovo juga sudah menghadirkan kapasitas sebesar 3 GB dengan memori internal eMMC 5.0 sebesar 64 GB. Sayangnya salah satu hal yang cukup krusial, yakni slot microSD sudah tidak ditemukan pada smartphone Lenovo ini lagi.

Kamera dengan Hasil Foto yang Cukup Ciamik

Mengingat harga Lenovo ZUK Z1 yang tidak begitu murah, tentu anda akan berekspektasi tinggi pada sektor kamera yang ditawarkan. Untungnya spesifikasi kamera dari smartphone Lenovo ini tidak begitu mengecewakan.

Di atas kertas, spesifikasi kamera dari Lenovo ZUK Z1 cukup menggiurkan dengan kamera utama beresolusi 13 MP dan kamera depan 8 MP. Salah satu fitur yang cukup mengejutkan ada pada kamera smartphone Lenovo ini adalah OIS untuk kebutuhan perekaman video yang stabil.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Didukung jaringan 4G LTE
  • Layar yang cukup lapang
  • Dilengkapi sensor sidik jari
  • Kinerja dan multitasking lancar
  • Sistem konektivitas yang lengkap
icon-cons Kekurangan

  • Tidak disediakan slot microSD
  • Baterai tidak dapat dilepas
  • Desain biasa saja

Spesifikasi Lenovo ZUK Z1

Basic Info
Kategori HP
Brand ZUK
Tahun Rilis 2015
Series Z Series
Nama Produk ZUK Z1 RAM 3GB ROM 64GB
Network
2G Network GSM 800 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 2G, 3G, 4G
Design
Material Plastik
Dimensi 155.7 x 77.3 x 8.9 mm
Berat 175 g
SIM Slots 2 slot(s)
Tipe SIM Card Micro SIM
Screen
Screen Resolution 1920 x 1080 Pixel
Ukuran Layar 5.5 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 5.1
Version Detail 5.1 Lollipop
OS Android
Hardware
Prosesor Qualcomm
Detail Prosesor MSM8974 Snapdragon 801
Kecepatan CPU 2.5 GHz
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 3 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 32GB
Memori Internal 64 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 13 MP
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 8 MP
Flash Yes
Video Yes, 1080p@30fps, video stabilization, check quality
Connectivity
NFC No
Infrared No
USB microUSB 2.0
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Wi-Fi Direct, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 4.0, A2DP
Battery
Materi Baterai Lithium Polymer
Kapasitas Baterai 4100 mAh
Other Features
Waterproof No
Lihat selengkapnya

Artikel Lenovo ZUK Z1 Terbaru

18 Hp dengan Sensor Sidik Jari, Harga Paling Murah

hp sidik jari

Smartphone memungkinkan pemakainya untuk menyimpan berbagai macam data atau file pribadi ke dalam perangkat. Namun, apakah penggunaan password berupa passcode atau pattern aman? Sebaiknya kamu melakukan beberapa upaya tambahan agar perangkat semakin aman dan tidak dapat diakses oleh orang tak bertanggung jawab. Salah satu caranya adalah menggunakan fitur terkini, yaitu sensor sidik jari.

Sekarang, hp Android dengan sensor sidik jari tak perlu dibeli dengan harga tinggi. Pasalnya, di pasaran sudah banyak vendor yang menyediakan smartphone Android dengan sensor sidik jari berbandrol ekonomis.

Sedikit informasi, sensor sidik jari umumnya terdapat pada bagian bodi belakang smartphone, walau ada yang dibagian samping dan juga di depan. Teknologi ini dipakai untuk membuka password, mengakses cepat ke aplikasi tertentu dan sebagai tombol shutter kamera. Lantas, apa saja smartphone yang dapat dipilih? Berikut daftar hp dengan sensor sidik jari termurah dengan range harga Rp1 jutaan!

1. Meizu M6

meizu m6

Meizu M6 memiliki layar berukuran 5.2 inch dengan resolusi HD 1280 x 720 ixel dan memiliki aspek rasio 16:9. Spesifikasi layar ini tidak mengecewakan bagi kami karena umumnya hp entry level biasanya hanya mengusung layar di bawah 5 inch. Menariknya, walau murah, smartphone ini ternyata punya sensor sidik jari yang menyatu dengan tombol home yang terletak di bawah layar.

Video

ZUK Z1 Unboxing - The Latest Flagship from China
Exclusive ZUK Z1 Unboxing Hands On Review

HP Lenovo Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai