Daftar Harga Lenovo A3900 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

RAM 512/MB GB, Resolusi Kamera 5 MP, Ukuran Layar 5 inch, Kapasitas Baterai 2300 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga Lenovo A3900 Terbaru

  • RAM 512MB ROM 4GB
    Belum ada harga

Daftar Harga Lenovo A3900

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Lenovo A3900

Smartphone Kelas Entry Level Lenovo yang Cukup Premium

Lenovo kembali menghadirkan smartphone tebaru mereka dengan bentuk yang seperti biasanya mengotak namun terlihat cukup premium yakni Lenovo A3900. Body belakangnya ini polos dan rata saja, tidak ada aksen yang menarik perhatian.

Terdapat satu buah kamera dan led flash di belakang kanan atas, serta logo lenovo ditengah. Untuk framenya sendiri terlihat seperti aluminium namun rupanya adalah bahan plastik. Namun bila dilihat sekilas masih terkesan cukup premium.

Dimensinya sendiri smartphone ini masih tergolong cukup pas pas saja di tangan yakni berukuran 142 x 71 x 9 mm dengan berat 157 gram. Masih cukup compact dan nyaman bila digenggam dengan satu tangan.

Ukuran Layar yang Luas Namun Resolusi 480p

Lenovo A3900 ini hadir dengan layar yang tergolong cukup luas yakni 5 inch beresolusi 480 x 854 piksel. Sedikit penurunan pada resolusinya sendiri tapi hal ini dapat dimaklumi sebab harga dari smartphone ini juga tergolong cukup murah.

Meski murah, beruntungnya Lenovo tetap menyematkan panel IPS pada layar smartphone ini sehingga tampilan visual yang keluar dari layar ini pun masih cukup tajam dan juga jernih. Bahkan kerapatan pikselnya juga sudah mencapai 196 ppi, jadi sudah dipastikan visual yang keluar tajam.

Performa yang Cukup Ngebut Dikelas Harganya

Berada pada kelas harga entry level tentu saja bukan berarti performa yang ditawarkan juga rendah. Lenovo A3900 hadir dengan performa yang tergolong cukup ngebut di kelas harganya.

Menggunakan chipset Mediatek MT6752 yang memiliki delapan buah inti core berkecepatan maksimal di 1.2 GHz, tentu saja performa yang ditawarkan tidak bisa dianggap remeh.

Dalam skenario penggunaannya, semua aplikasi seperti sosmed dan chatting masih bisa berjalan cukup lancar tanpa kendala. Meskipun dukungan RAM smartphone ini tergolong cukup rendah yakni 512 MB, namun untuk menjalankan aplikasi-aplikasi sehari-hari masih bisa berjalan lancar.

Namun bila membuka aplikasi yang banyak tentu saja akan membuat smartphone menjadi sedikit freeze dan lag. Jadi disarankan untuk tidak membuka banyak aplikasi dalam waktu yang bersamaan.

Multitasking pada smartphone ini pun sangat tidak disarankan, selain smartphonenya yang tidak dapat berjalan lancar, namun kesabaran pengguna juga diuji. Ruang penyimpanannya sendiri masih bisa dibilang cukup standard saja.

Memiliki ukuran 4 GB yang dimana masih dapat menyimpan beberapa aplikasi produktivitas harian. Jadi jangan asal menginstall aplikasi aplikasi yang tidak penting, bila merasa tidak butuh lagi sebaiknya menghapus aplikasi yang tidak butuh demi ruang penyimpanan yang lebih luas.

Kapasitas Baterai yang Tergolong Cukup Pas-pasan

Untuk kapasitas baterainya sendiri Lenovo A3900 hadir dengan kapasitas yang tergolong cukup pas-pasan di kelas harganya. Ditanamkan baterai berkapasitas 2300 mAh dan dapat dicabut.

Jadi bila misalnya baterai sudah rusak atau bocor, tentu saja bisa membeli baterai cadangan dan mengganti baterai yang rusak tersebut. Dalam skenario penggunaan normal, smartphone ini masih bisa bertahan hingga seharian penuh tanpa perlu pengecasan di siang hari.

Spesifikasi Lenovo A3900

Basic Info
Kategori HP
Brand Lenovo
Tahun Rilis 2015
Series
Nama Produk A3900 ROM 4GB
Network
2G Network GSM 800 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 2G, 3G, 4G
Design
Material Plastik
Dimensi 142.8 x 71.8 x 9 mm
Berat 157 g
SIM Slots 2 slot(s)
Tipe SIM Card Micro SIM
Screen
Screen Resolution 854 x 480 Pixel
Ukuran Layar 5 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 4.4.2
Version Detail 4.4.2 KitKat
OS Android
Hardware
Prosesor MediaTek
Detail Prosesor MT6752
Kecepatan CPU 1.2 GHz
GPU Mali-T760MP2
Jumlah Core Octa Core
Memory
RAM 512 MB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 32GB
Memori Internal 4 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 5 MP
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 2 MP
Flash Yes
Video Yes, 720p@30fps
Connectivity
NFC No
Infrared No
USB microUSB 2.0
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 4.0, A2DP
Battery
Materi Baterai Lithium Polymer
Kapasitas Baterai 2300 mAh
Other Features
Waterproof No
Lihat selengkapnya

Artikel Lenovo A3900 Terbaru

Smartphone Lenovo Octa core terbaik Saat Ini

Lenovo tampaknya ingin memberikan persaingan yang ketat bagi vendor-vendor smartphone murah lainnya dan mengeluarkan serangkaian smartphone Lenovo Octa core yang menggunakan prosesor Octa coredan dibandrol dengan harga yang relatif murah. Harga Lenovo Octa core dibandrol dengan harga yang berkisar dari Rp 1 jutaan hingga Rp 3 jutaan. Mari kita lihat smartphone Lenovo Octa core terbaik saat ini.

Lenovo Vibe X2

Harga termurah Rp 3.299.000

Harga Lenovo Octa core yang satu ini adalah Rp. 3.299.000. Produk Lenovo Octa core yang satu ini memiliki desain yang cantik dan juga eksklusif. Penampilan dari Lenovo Vibe X2 ini juga didukung oleh kinerja tinggi karena prosesor Octa core MTK dan RAM 2GB.

Tidak mengherankan kalau harga Lenovo Octa coreini sampai angka 3 jutaan karena ada berbagai fitur lain yang menunjang seperti OS Android Kit Kat, kamera belakang 13MP dan kamera depan 5MP, serta layarnya yang berukuran 5 inch dan berteknologi Full HD.  Produk Lenovo Octa core ini cocok bagi mereka yang bergaya hidup aktif karena bisa melakukan multitasking tanpa ada hambatan dan juga cocok bagi para pecinta selfie.    

Spesifikasi lengkap Lenovo Vibe X2

 

Lenovo A7000

Harga termurah Rp 1.999.900

Harga Lenovo Octa core yang satu ini adalah Rp. 1.999.000. Produk Lenovo Octa core ini memang tergolong murah dan menyasar market menengah ke bawah, namun sudah memiliki spek yang lumayan tinggi yaitu desain ergonomis dan nyaman digenggam, layar yang besar, RAM 2GB, dan GPU Mali T760MP2. Spek tersebut menjadikan Lenovo A7000 sebagai pilihan yang  tepat bagi para pecinta  game dengan budget yang tipis karena harga Lenovo Octa core ini hanya di kisaran 1 jutaan rupiah..

Spesifikasi lengkap Lenovo A7000

 

Lenovo A8 Golden Warrior

Video

Обзор Lenovo A3900 бюджетник с красивым дизайном
Прошивка/восстановление Lenovo A3900

HP Lenovo Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai