Smartphone High End Yang Tak Perlu Dipertanyakan Kualitasnya
iPhone 6S dan iPhone 6S Plus produk terbaru yang diciptkan oleh vendor Apple akan segera di pasarkan ke seluruh dunia, termasuk juga Indonesia. Produk ini sudah resmi diperkenalkan, namun belum resmi di luncurkan ke pasaran. Akan tetapi jika anda berada di Eropa dan sekitarnya bisa melakukan pembelian pre-order iPhone 6S tersebut. Bulan September 2015 ini adalah bulan pengumumannya bahwa produk ini sudah siap untuk di pasarkan. Harga iPhone 6s 32GB ini juga cukup fantastik dengan spesifikasi apa yang telah d sematkan didalamnya.
Jika dibandingkan dengan spesifikasi iPhone 6 terdahulunya jelas seri iPhone 6s 32GB yang baru saja diumumkan ini memiliki spesifikasi lebih tinggi. Ya jelas tentu saja setiap produk yang terbaru itu memiliki kelebihan yang tidak dimiliki ponsel sebelumnya.
Dalam berbagi data, dibutuhkan fitur yang dapat membagikan data dari ponsel satu dengan ponsel lainnya. Untuk berbagi data berupa file dan dokumen dengan iPhone 6s 32GB bisa menggunakan bluetooth, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, hotspot yang juga bisa digunakan untuk menyambung ke internet, dan kabel usb. Sedangkan untuk menjalankan data internet jaringan yang sudah di dukung dengan GPRS, EDGE dan kecepatan akses internet yang dimilikinya adalah HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1 Mbps. Dengan koneksi ini anda dapat mencari informasi berita yang sesuai dengan apa yang di harapkan melalui iPhone 6s 32GB murah Anda.