Harga Nokia 150 Terbaru Maret 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Ukuran Layar
2.4 inch
keyspecs
Kamera
0.3 MP
keyspecs
Tipe SIM
Mini-SIM
keyspecs
Baterai
1020 mAh

Daftar Harga Nokia 150

20 Toko Ditemukan
Rp 260.000
marker kota administrasi jakarta pusat
Rp 475.000

Deskripsi Nokia 150

Single-Sim Tawarkan Daya Tahan Baterai Lebih Tinggi

Peredaran ponsel fitur berbasis flip memang lagi booming, namun Nokia sebagai vendor yang sudah banyak makan asam-garam ini kok malah memilih untuk merilis ponsel berkonsep candy-bar ya. Uda gitu, Nokia juga sudah merancangnya dalam dua versi pula. Tapi, ngomong-ngomo apa sih yang pingin disajikan oleh vendor asal Finlandia tersebut lewat Nokia 150.

Kemasan Kokoh Selalu Jadi Nilai Plus

Melihat harga Nokia 150 yang kabarnya sudah dibandrol dengan nominal 400 ribuan, tentunya Nokia 150 tak layak dong jika dikatakan sebagai ponsel fitur yang kacangan. Yah, meskipun tak dipungkiri konsep candy-bar dari harga Nokia 150 yang cukup tinggi ini gak ada istimewanya. Cuma seperti yang kalian ingat, Nokia tak pernah yang namanya garap material kemasan ponselnya sembarangan – jadi untuk ketangguhan chasing polikarbonat milik Nokia 150 murah sudah tak perlu diragukan lagi. Ditambah dengan kenyamanan keyboard karet dan resolusi panel layar 2,4 inch Nokia 150 murah yang sudah QVGA, maka harga Nokia 150 terjangkau ini dijamin tak akan mengecewakan.

Baterai Ponsel Fitur Aja Setangguh Ini

Secara penampilan, harga Nokia 150 berbandrol 400 ribuan ini memang tak mengecewakan. Namun karena Nokia 150 ini belum dilengkapi dengan teknologi jaringan GPRS ataupun Java, maka secara otomatis kamu gak bakalan bisa internetan dalam harga Nokia 150 yang sudah kamu bayarkan ini. Sangat disayangkan memang, mengingat harga Nokia 150 ini terbilang tinggi jika dibandingkan dengan ponsel fitur kompetitor. Cuma jika sebagai gantinya Nokia 150 murah ini memiliki kamera 3 MP dan ketangguhan baterai tinggi yang diklaim memiliki kapasitas 1020 mAH, apakah kamu bakal menyesalinya?

Grafik Harga Nokia 150 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Nokia 150

Basic Info
Nama Produk 150
Kategori Feature Phone
Brand Nokia
Tahun Rilis 2016
Series 100-Series
Phone Type Feature Phone
Network
2G Network GSM
Design
Material Glass front, plastic back, plastic frame
Dimensi 118 x 50.2 x 13.5 mm
Berat 81 g
Tipe SIM Card Mini-SIM
SIM SLots 1 Slot(s)
Typing Keypad
Screen
Ukuran Layar 2.4 inch
Technology TFT, 65K colors
Touch Screen No
Screen Resolution 240 x 320 Pixel
Camera
Kamera Utama 0.3 MP
Flash No
Video No
Kamera Depan No
Memory
Eksternal microSD, up to 32 GB
Connectivity
Infrared No
USB microUSB
Bluetooth Bluetooth 3.0
Wi-Fi No
Battery
Talk Time Up to 22 h
Stand-by Time Up to 744 h
Kapasitas 1020 mAh
Tipe Lithium Ion
Other Features
Waterproof No

Artikel Nokia 150 Terbaru

Video

Nokia 150 - Unboxing!
Nokia 150 (English review)

Rekomendasi Perbandingan

Rp 259.000
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • 10000 mAh Baterai
Rp 210.000
  • 1.5 inch Ukuran Layar
  • Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • 800 mAh Baterai
Rp 219.900
  • 1.8 inch Ukuran Layar
  • 0.3 MP Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • Baterai
Rp 275.000
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • 0.3 MP Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • Baterai
Rp 249.900
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • 3 MP Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • 10000 mAh Baterai
Rp 305.000
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • 0.3 MP Kamera
  • Micro-SIM Tipe SIM
  • 1020 mAh Baterai
Rp 299.900
  • 1.8 inch Ukuran Layar
  • Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • 750 mAh Baterai
Rp 299.000
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • 0.08 MP Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • Baterai
Rp 299.900
  • 2.4 inch Ukuran Layar
  • 1.3 MP Kamera
  • Mini-SIM Tipe SIM
  • 3800 mAh Baterai

Daftar Harga Feature Phone Merek Populer