Harga BenQ GH610 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
16 MP
keyspecs
ISO Maksimum
ISO 6400
keyspecs
Maksimum Shutter Speed
1/2000 s
keyspecs
Tipe Sensor
CCD

Daftar Harga BenQ GH610

0 Toko Ditemukan

Deskripsi BenQ GH610

Benq GH610

Benq nama yang sudah tidak asing di telinga pasar komputer melebarkan usahanya dengan ikut serta meramaikan pasar kamera digital. Salah satu produk andalan dari pabrikan ini adalah Benq GH610 yang merupakan kamera super zoom. Dengan dimensi 112.5x 75.9x 63.4 mm dan bobot seberat 355 gram, kamera ini tidak terlalu besar dan berat sehingga bisa dibilang cukup nyaman ketika dibawa berpergian.

Sesuai dengan fitur utamanya yang merupakan superzoom, Benq GH610 menyertakan lensa dengan ukuran 25-525mm (setara pada 35mm). Lensa yang digunakan sangat baik dengan kemampuan zooming yang dimilikinya sebesar 21x optical zoom. Apabila diperlukan zoom yang lebih besar lagi, Benq GH610 memiliki juga kemampuan digital sebesar 5x. Pada sisi display, Benq GH610 telah dilengkapi dengan layar LCD sebesar 3 inci yang memiliki kerapatan 460k pixel.

Benq GH610 telah dilengkapi dengan sensor Sony CCD berukuran 1/2.3 inci yang memungkinkan pengambilan gambar dengan resolusi yang cukup besar yaitu 16 MP pada format 4:3. Untuk mode pengambilan video, sensor yang digunakan mampu merekam momen dengan resolusi HD 1280x720 pada 30 fps. Kamera ini memiliki jarak sensitifitas ISO 100-6400 dengan exposure -2EV sampai +2EV. Untuk shutter, Benq GH610 memiliki shutter auto dengan kecepatan 1/2000 ~ 1 detik dan manual dengan kecepatan 1/2000 ~ 15 detik. Untuk fitur lainnya, Benq GH610 telah menyediakan slot memory eksternal SD/SDHC/SDXC, port USB 2.0, dan AV output.

Grafik Harga BenQ GH610 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi BenQ GH610

Basic Info
Nama Produk GH610
Kategori DSLR
Brand Benq
Tahun Rilis 2012
Hardware
Ukuran Sensor 6.17 x 4.55 mm
Resolusi Kamera 16 MP
Tipe Sensor CCD
Shutter
Minimum Shutter Speed 15 s
Maximum Shutter Speed 1 / 2000 s
ISO
Minimum Light Sensitivity ISO 100
Maximum Light Sensitivity ISO 6400
Screen
Screen Size 3 inch
Resolusi Video 1280 x 720 Pixel
Vari-Angle LCD No
Video Format AVI
Tipe Viewfinder No
Interface
Built-in Flash Yes
Supported Memory Card SD, SDHC, SDXC
USB Port USB
Imaging
Image Stabilisation Yes
Face Recognition Yes
Bulb No
Frame Rate 30 fps
Image Format JPEG
Design
Dimensi 112.5x 75.9x 63.4 mm
Berat 355 g
Warna Hitam
Features
Self Timer 2-10 s
Other Features Live View
Battery
Tipe Baterai Li-Ion

Artikel BenQ GH610 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

- Belum ada video -

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 36.3 MP Resolusi Kamera
  • ISO 6400 ISO Maksimum
  • 1/8000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 14.2 MP Resolusi Kamera
  • ISO 6400 ISO Maksimum
  • 1/16000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 16.2 MP Resolusi Kamera
  • ISO 12800 ISO Maksimum
  • 1/8000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1/16000 s Maksimum Shutter Speed
  • MOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 20.2 MP Resolusi Kamera
  • ISO 12800 ISO Maksimum
  • 1/8000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 20.1 MP Resolusi Kamera
  • ISO 16000 ISO Maksimum
  • 1/4000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 20.2 MP Resolusi Kamera
  • ISO 12800 ISO Maksimum
  • 1/8000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 14.2 MP Resolusi Kamera
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1/4000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 18 MP Resolusi Kamera
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1/4000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor
belum ada harga
  • 24.3 MP Resolusi Kamera
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1/8000 s Maksimum Shutter Speed
  • CMOS Tipe Sensor

Daftar Harga DSLR Merek Populer