Harga SAPPHIRE R7 250X Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Chipset
Radeon R7 250X
keyspecs
Ukuran Memori
1 GB
keyspecs
Tipe Memori
GDDR5
keyspecs
Clock
0.9 GHz

Daftar Harga SAPPHIRE R7 250X

0 Toko Ditemukan

Deskripsi SAPPHIRE R7 250X

Sapphire R7 250X, Terbaik di Kelas Budget

Jika definisi sebuah kartu grafis budget adalah yang bisa dipakai nyaman bermain game dan berada di rentang harga 900 ribu hingga 1,3 juta rupiah, maka hingga pertengahan 2015 pilihan terbaik kemungkinan terbesar adalah Sapphire R7 250X. Datang dengan beberapa versi yang dibedakan hanya dibedakan oleh jenis sistem pendinginnya, kartu grafis bertenaga R7 250X besutan Sapphire menawarkan berbagai keunggulan dibanding kartu grafis lain di rentang harga yang sama, dimana saingan terdekat datang dari kartu grafis berkekuatan GT 740. Dalam beberapa pengujian di situs ternama, Sapphire R7 250X bahkan mampu mengalahkan ASUS GT 740 OC yang sudah lebih dulu dipercepat core clocknya.

Dipasang dengan kecepatan core clock 950 MHz dan kecepatan memori DDR3 1125 MHz, sebenarnya Sapphire R7 250X kalah spesifikasi utama dibanding kartu grafis GT 740 yang punya kecepatan core clock 1033 MHz dan DDR3 1250 MHz. Namun tentu bukan dua hal utama itu saja yang menentukan performa kartu grafis pada aplikasi sesungguhnya. Selain dukungan driver dan arsitektur kartu grafis itu sendiri, Sapphire R7 250X unggul di jumlah unit tekstur (40 vs 32) dan unggul telak di jumlah stream processors (640 vs 384). Jika menginginkan kartu grafis yang bisa diandalkan bermain game terkini setidaknya 30 frame per second di resolusi 720p, Sapphire R7 250X mempunya value harga per performa terbaik untuk kelas kartu grafis di bawah 1,3 juta rupiah.

Grafik Harga SAPPHIRE R7 250X Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi SAPPHIRE R7 250X

Basic Info
Nama Produk R7 250X
Kategori GPU / VGA Card
Brand SAPPHIRE
Tahun Rilis 2014
Hardware
Core Clock 0.9 GHz
Fan Yes
Chipset Model Radeon R7 250X
Interface PCI-Express 3.0 x16
Chipset Manufacturer AMD
Memory
Ukuran Memori 1 GB
Tipe Memori GDDR5
Memory Interface Width 128 bit
Memory Clock 4500 MHz
Design
Power Comsumption 105 W
Panjang 155 mm
Port DVI, Display Port, HDMI

Artikel SAPPHIRE R7 250X Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

SAPPHIRE R7 250X Vapor-X Review

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • GeForce GT 630 Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • DDR3 Tipe Memori
  • 0.8 GHz Clock
belum ada harga
  • GeForce GTX750 Chipset
  • 1 GB Ukuran Memori
  • DDR3 Tipe Memori
  • 1 GHz Clock
belum ada harga
  • GeForce GTX 980 Ti Chipset
  • 6 GB Ukuran Memori
  • GDDR5 Tipe Memori
  • 1.304 GHz Clock
belum ada harga
  • Radeon HD 7730 Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • GDDR5 Tipe Memori
  • 0.8 GHz Clock
belum ada harga
  • Radeon HD R7 240 Chipset
  • 1 GB Ukuran Memori
  • GDDR5 Tipe Memori
  • 0.88 GHz Clock
belum ada harga
  • Radeon R7 260X Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • GDDR5 Tipe Memori
  • 1.1 GHz Clock
belum ada harga
  • Radeon R7 360 Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • GDDR5 Tipe Memori
  • 1.2 GHz Clock
belum ada harga
  • GeForce GTX750 Chipset
  • 4 GB Ukuran Memori
  • DDR3 Tipe Memori
  • 1 GHz Clock
belum ada harga
  • GeForce GT730 Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • DDR3 Tipe Memori
  • 1.024 GHz Clock
belum ada harga
  • Radeon R7 240 Chipset
  • 2 GB Ukuran Memori
  • DDR3 Tipe Memori
  • 0.7 GHz Clock

Daftar Harga GPU / VGA Card Merek Populer