Harga Fuji Xerox DocuPrint M265 z Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Metode Cetak
Laserjet
keyspecs
Fungsi
Print, Scan, Copy
keyspecs
Keluaran
Black and White

Daftar Harga Fuji Xerox DocuPrint M265 z

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Fuji Xerox DocuPrint M265 z

POIN LEBIH DI SISI RESOLUSI DAN KONEKTIFITAS BAGI SMART-DEVICE USER

Printer multifungsi berikut ini kembali datang dari Fuji Xerox untuk segmentasi yang masih dalam kelas personal user ataupun usaha kecil, lewat judulnya DocuPrint M265z. Sebagaimana kebanyakan seri DocuPrint yang memiliki inisial ā€˜Zā€™, DocuPrint M265z juga telah dibekali fasilitas Fax yang memuaskan dengan kapasitas memori phonebook-nya yang telah mencapai 99 nomer fax.

Masih kembali dikemas dengan kemasan yang sangat ringkas dan compact, DocuPrint M265z yang kini banyak didominasi dalam balutan warna putih ini juga menyematkan panel LCD touchscreen dibagian depan perangkat. Panel layar dengan penempatan yang ergonomis karena seimbang dengan arah pengelihatan mata, sehingga user dapat dengan mudah melakukan pengaturan perangkat sambil memonitoring kinerja dari DocuPrint M265z.

Keunggulan Xerox dibidang copy data memang tak perlu diragukan lagi, untuk itulah Fuji Xerox pun tak menyia-nyiakan fitur-fitur unggulannya untuk ditempatkan dalam DocuPrint M265z. Salah satu fitur yng paling pas untuk kebutuhan modern ini adalah ID Copy, fitur yang memungkinkan user untuk mencetak dua tampilan ID Card user dalam satu media tanpa harus memasukan kertas cetak hingga 2 kali. Fitur yang paling pas untuk mendukung kegiatan kantor-kantor perbankan tampaknya.

Selain kemampuan cetaknya yang datang dengan performa 30 ppm dalam kualitas resolusi lebih baik daripada DocuPrint M115z dengan 2400 x 600 dpi, faktor konektivitas juga menjadi nilai lebih bagi bagi DocuPrint M265z. Jadi, tak hanya memberikan kemudahan bagi para perangkat berbasis iOS ā€“ Apple, Fuji Xerox juga memberikan kemudahan bagi DocuPrint M265z untuk memberikan previlege khusus bagi para pengguna Android melalui Google Cloud Print. Alhasil, kini para Android-user pun bisa mengaplikasikan aktivitas cetak berbasis cloud hanya dengan menyimpan semua dokumen yang akan dicetak pada Google Cloud, untuk kemudian diakses dan cetak melalui DocuPrint M265z.

Grafik Harga Fuji Xerox DocuPrint M265 z Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Fuji Xerox DocuPrint M265 z

Basic Info
Nama Produk DocuPrint M265 z
Kategori Printer Laser
Brand Fuji Xerox
Tahun Rilis 2014
Hardware
Printing Method Laserjet
Functions Print, Scan, Copy
Printing Output Black and White
Printer Languages HP PCL6|PostScript 3|Host Based Printer Language(HBPL)
Scanner
Tipe Scan Flatbed
Metode Scan Contact Image Sensor (CIS)
Optical scanning resolution 1200 dpi
Media
Ukuran Media Paper Tray: A4 SEF, Letter SEF, A5 SEF, LEF, A6 SEF, Executive SEF, Folio (8.5" x 13")SEF, Legal SEF
Tipe Media Paper
Design
Dimensi 409 x 398.5 x 316.5 mm
Berat 11500 g
Connectivity
USB Support Yes

Artikel Fuji Xerox DocuPrint M265 z Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

- Belum ada video -

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Color Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print Fungsi
  • Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy, Fax Fungsi
  • Color Black and White Keluaran
belum ada harga
  • Laserjet Metode Cetak
  • Print, Scan, Copy Fungsi
  • Color Keluaran

Daftar Harga Printer Laser Merek Populer