Daftar Harga Vivo Y21 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

RAM 1 GB, Resolusi Kamera 5 MP, Ukuran Layar 4.5 inch, Kapasitas Baterai 1900 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga Vivo Y21 Terbaru

  • RAM 1GB ROM 16GB
    Belum ada harga

Daftar Harga Vivo Y21

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Vivo Y21

Desain Compact dan Ringan

Vivo meluncurkan sebuah smartphone terbarunya yakni Vivo Y21 pada Desember 2016. Smartphone dari Vivo ini memiliki ukuran yang cukup compact dengan dimensi 130,7 x 66,4 x 9,2 mm dengan berat yang cukup ringan juga yakni 157 gram.

Dengan desainn yang compact ini, layar yang disematkan pada smartphone ini juga pas-pasan yakni 4,5 inch yang memiliki resolusi 480 x 854 piksel dengan kepadatan piksel 218 ppi. Syukurnya karena ukuran layar yang kecil ini, gambar yang ditampilkan pada layar ini masih terlihat tajam.

Layar berukuran 4,5 inch ini menggunakan teknologi layar IPS LCD yang memiliki 16M colors sehingga warna yang ditampilkan dari layar ini tetap terlihat vivid dan hidup.

Dapur Pacu Berkinerja Cepat

Secara performa, Vivo Y21 ini memiliki performa yang bisa terbilang cukup ngebut. Vivo Y21 sendiri ditanamkan dengan chipset dari MediaTek yakni MediaTek MT6580 Quad-core dengan kecepatan 1.3 GHz.

Untuk urusan grafis, Vivo Y21 ini juga dibekali dengan GPU dari Mali-400MPI sehingga kualitas grafis dari Vivo Y21 ini terlihat halus dan tangguh. Penggunaan bermain game ringan juga masih sanggup dijalankan oleh Vivo Y21.

Dapur pacu yang berkinerja cepat ini tentu dibantu dengan RAM berkapasitas 1 GB sehingga sangat cukup menjalankan aplikasi secara cepat dan mempermudah untuk pindah pindah aplikasi atau biasa disebut dengan multitasking.

Kamera Jernih Dilengkapi Fitur Menarik

Memiliki desain yang compact ini lengkap juga dengan sebuah kamera belakang yang memiliki resolusi 5 MP dengan hasil jepretan 2592 x 1944 piksel. Tidak hanya hasil jepretannya yang bagus, tapi pada sektor kamera juga memiliki fitur-fitur menarik seperti Autofocus, Face detection, Digital Image Stabilization, GeoTagging, Scene Mode, HDR, serta White Balance settings.

Untuk kamera depan, Vivo Y21 ini juga dilengkapi dengan sebuah kamera beresolusi 2 MP yang sudah sangat cukup bagus hasil jepretannya. Memang bukan yang paling bagus, tapi setidaknya untuk kegiatan sehari-hari seperti video call atau skype, sudah dapat menghasilkan kualitas yang bagus

Dukungan Storage yang Besar

Pada sektor penyimpanan, Vivo Y21 ini menawarkan penyimpanan yang cukup besar. Vivo Y21 ini dibekali dengan internal storage sebesar 16 GB yang sudah sangat besar untuk pengguna menyimpan file-file penting.

Tapi bila pengguna merasa kekurangan pada internal storage yang diberikan karena data foto video yang begitu besar, tidak perlu khawatir, pasalnya Vivo Y21 ini juga dilengkapi dengan slot MicroSD yang dapat menampung kapasitas hingga 32 GB.

Konektivitas Hanya Sebatas 3G

Hal yang cukup disayangkan dari Vivo Y21 ini adalah dukungan dari jaringan internetnya. Sangat disayangkan bahwa Vivo Y21 ini masih menggunakan koneksi 3G dengan kecepatan HSPDA 850 / 900 / 2100, EDGE, GPRS saja, tidak mendukung konektivitas 4G LTE.

Untuk komunikasi SMS atau telpon, Vivo Y21 ini juga sudah dibekali jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900. Ditambah lagi terdapat fitur Dual SIM yang memudahkan pengguna untuk dapat menggunakan SIM pribadi ataupun SIM untuk kerjaan.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Desain yang premium
  • Sensor pemindai sidik jari disamping
  • Terdapat tempat khusus MicroSD
  • Dapat dijadikan Power Bank
icon-cons Kekurangan

  • Chipset kurang cocok untuk gaming
  • Tidak hadirkan lensa ultrawide
  • Tanpa pengeras suara stereo
  • Resolusi layar belum HD

Spesifikasi Vivo Y21

Basic Info
Kategori HP
Brand Vivo
Tahun Rilis 2015
Series Y Series
Nama Produk Y21 RAM 1GB ROM 16GB
Network
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 2100
Jaringan 2G, 3G
Design
Material Glass front, plastic back, plastic frame
Dimensi 130.7 x 66.4 x 9.2 mm
Berat 157 g
SIM Slots 2 slot(s)
Warna Biru, Hitam
Tipe SIM Card Micro SIM
Screen
Screen Resolution 854 x 480 Pixel
Ukuran Layar 4.5 inch
Technology LCD IPS
Software
OS Version 5.1
Version Detail 5.1 Lollipop
OS Android
Hardware
Prosesor MediaTek
Kecepatan CPU 1.3 GHz
GPU ARM Mali-400 MP1
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 1 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 128GB
Memori Internal 16 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 5 MP
Dual Kamera Belakang No
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 2 MP
Dual Kamera Depan Yes
Flash Yes
Dual Flash No
Video Yes
Connectivity
NFC No
Infrared No
USB microUSB 2.0
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 4.0
Battery
Tipe Baterai Removable
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 1900 mAh
Other Features
Waterproof No
Sensor Accelerometer
3.5mm Jack No
Lihat selengkapnya

Artikel Vivo Y21 Terbaru

10 Hp Fingerprint di Samping Terbaik 2024, Harga Mulai 1 Jutaan

hp fingerprint di samping terbaik

Teknologi smartphone dewasa ini condong pada keamanan perangkat, karena sebagian besar kejahatan digital bermula dari hp. Situs Reader’s Digest mengungkapkan bahwa tingkat kejahatan digital yang menyerang pengguna hp di tahun 2022 lalu, meningkat hingga 60% dibanding tahun sebelumnya.

Beberapa metode keamanan perangkat telah tersedia di produk-produk smartphone, mulai dari kode PIN, password atau kata sandi, hingga fingerprint sensor atau sensor sidik jari. Khusus untuk yang terakhir, hp dengan posisi sensor sidik jari di samping cukup populer di pasaran.

Hp Fingerprint di Samping Terbaik

Semakin tinggi teknologi sensor sidik jari yang dimiliki oleh perangkat smartphone, maka semakin bervariasi pula aplikasinya. Lokasi pemindai sidik jari pun tidak hanya ada di satu tempat saja. 

Bila dulu umumnya sensor ini hadir di tombol home fisik, kini di era hp full screen, pemindai sidik jari dapat ditemukan di layar. Selain itu, dua lokasi umum lainnya terletak di bagian panel belakang dan di sisi samping.

Artikel kali ini berfokus pada hp fingerprint samping terbaik yang telah dikurasi secara khusus oleh tim redaksi Pricebook. Berikut daftar hp fingerprint di samping terbaik yang bisa dijadikan sebagai bahan referensi sebelum membeli.

1. Redmi Note 11 Pro 5G

harga redmi note 11 pro 5g

Video

Review vivo y21
Review vivo y21 indonesia

HP Vivo Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai