Daftar Harga OPPO Yoyo R2001 Terbaru Maret 2024 dan Spesifikasi

RAM 1 GB, Resolusi Kamera 5 MP, Ukuran Layar 4.7 inch, Kapasitas Baterai 1900 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga OPPO Yoyo R2001 Terbaru

  • RAM 1GB ROM 4GB
    Belum ada harga

Daftar Harga OPPO Yoyo R2001

0 Toko Ditemukan

Deskripsi OPPO Yoyo R2001

Fitur Unggulan

Tidak ada habisnya OPPO selalu menghadirkan fitur canggih pada setiap smartphone besutannya. Hadirnya OPPO Yoyo R2001 ini masuk dalam jajaran kelas menengah yang dimiliki OPPO. Salah satu fitur yang menjadi unggulan smartphone ini adalah hot knot, screen transfer technology.

Dengan fitur baru ini, OPPO memudahkan untuk mentransfer atau berbagi file seperti foto, video, musik, dan dokumen hanya dengan menempelkannya di layar penerima. Keuntungan menggunakan teknologi transfer layar hot knot adalah kecepatannya, yang setara dengan kecepatan transfer koneksi WiFi.

Layar IPS Yang Luas

OPPO Yoyo R2001 ini dibekali dengan layar IPS seluas 4.7 inch dengan resolusi 960 x 540 piksel yang menghasilkan kerapatan 234 ppi. Tentu memiliki tampilan gambar lebih realistis dan memiliki sudut pandang yang luas.

Mengusung layar dengan kualitas HD, layar dari smartphone ini juga memiliki kedalaman warna hingga 16 juta warna. Tentunya mampu menghasilkan visual dengan kualitas baik.

Dapur Pacu

Pada dapur pacunya sendiri smartphone ini telah mengandalkan prosesor Mediatek model MT6582M Quad-core dengan kecepatan sampai 1.3 GHz. Serta, dilengkapi dengan RAM sebesar 1 GB. Dengan begitu smartphone ini sudah dapat menjalankan game 3D kelas menengah dengan cukup baik.

Sementara untuk sektor grafisnya, Yoto R2001 ini dibekali dengan pengolah grafis Mali 400. Pada sistem operasinya smartphone ini menggunakan android versi 4.2.2 jelly bean dengan tampilan Color OS versi 2.1.

Kamera

Tentunya smartphone ini juga tak lupa untuk mendukung lini fotografi. OPPO Yoyo R2001 ini telah dibekali dua kamera bawaan.

Untuk kamera utama yang terletak di belakang, kamera ini memiliki resolusi sebesar 5 megapiksel dilengkapi dengan autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection.

Sedangkan untuk kamera sekunder yang terletak di bagian belakang, memiliki resolusi sebesar 2 megapiksel. Dengan kualitas tersebut, sudah cukup baik untuk menunjang foto selfie dan video call.

Kapasitas Penyimpanan

Bagian penting lainnya seperti kapasitas memori penyimpanan ini pada OPPO Yoyo R2001 telah dibekali dengan memori internal bekapasitas 4 GB. Hadir juga fitur peyimpanan O-Cloud dengan kapasitas penyimpanan maksimal sebesar 5GB yang dapat membantu dalam menyimpan untuk berbagai file.

Tidak ketinggalan juga OPPO telah membekali smartphone ini dengan adanya slot penyimpanan eksternal jenis microSD. Jika dirasa ruang penyimpanan internal kurang, slot ini dapat digunakan untuk meningkatkan kapasitas penyimpanan hingga 32 GB.

Baterai

Sementara itu untuk sektor daya tahan smartphone ini OPPO membekali Yoyo R2001 ini dengan baterai berkapasitas 1900 mAh. Baterai tersebut memang terbilang cukup rendah untuk pemakaian sehari penuh.

Fitur Pendukung

Untuk mendukung transfer data menjadi mudah dan cepat, tentu diperlukan sebuah fitur yang dapat mendukung hal tersebut. OPPO Yoyo R2001 ini telah dilengkapi juga oleh fitur bluetooth dengan versi 2.1.

Guna memenuhi kebutuhan pengiriman data dengan mudah antar sesama pengguna, fitur ini bisa dimanfaatkan. Dengan menggunakan fitur ini akan dengan mudah untuk tranfer data.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Baterai dapat di lepas
  • Speaker cukup keras
  • Nyaman digunakan untuk pemakaian lama
  • Fitur yang berlimpah
icon-cons Kekurangan

  • Kualitas kamera kurang di malam hari
  • Desain yang kurang menarik
  • Memori internal kecil

Spesifikasi OPPO Yoyo R2001

Basic Info
Kategori HP
Brand OPPO
Tahun Rilis 2014
Series
Nama Produk Yoyo R2001 RAM 1GB ROM 4GB
Network
2G Network GSM 800 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 2G, 3G
Design
Material Plastik
Dimensi 138.5 x 69.5 x 9.2 mm
Berat 145 g
SIM Slots 2 slot(s)
Warna Putih, Hitam
Tipe SIM Card Mini SIM
Screen
Screen Resolution 960 x 540 Pixel
Ukuran Layar 4.7 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 4.3
Version Detail 4.3 Jelly Bean
OS Android
Hardware
Prosesor MediaTek
Kecepatan CPU 1.3 GHz
GPU Mali-400MP2
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 1 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 32GB
Memori Internal 4 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 5 MP
Dual Kamera Belakang No
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 2 MP
Flash Yes
Video 720p@30fps
Connectivity
NFC No
Infrared No
USB microUSB 2.0, USB OTG
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 2.1, A2DP
Battery
Tipe Baterai Removable
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 1900 mAh
Other Features
Waterproof No
Sensor Accelerometer, Proximity
3.5mm Jack Yes
Lihat selengkapnya

Artikel OPPO Yoyo R2001 Terbaru

Lenovo P90: Menggunakan Chipset Prosesor Intel, Koneksi LTE dan Baterai 4000mAh

Lenovo P90 baru saja diluncurkan pada hari ini (20/4)  di Tanah Air. Ternyata harga Lenovo P90 di Indonesia untuk menyaingi Zenfone 2 karena banderolnya hanya Rp3.999.000. Lenovo P90 akan membawa prosesor tangguh dari Intel dan sudah terkoneksi dengan jaringan 4G LTE. Menariknya lagi, Lenovo P90 menggunakan baterai berkapasitas 4000mAh. Bagi Lenovo menghadirkan smartphone dengan kapasitas baterai 4000mAh merupakan perkara mudah.

Smartphone Lenovo yang memiliki baterai berkapasitas besar diantaranya adalah Lenovo Vibe Z2 Pro (K920), Lenovo S860,  Lenovo P780, sedangkan untuk vendor pesaingnya ialah Oppo dan juga Mito. Untuk hp Oppo yang sudah memiliki baterai berkapasitas besar yakni Oppo Find 7, Oppo Yoyo R2001, sedangkan hp Mito berkapasitas 4000mAh ialah Mito Fantasy Power A68.

Spesifikasi Smartphone Lenovo P90

Lenovo Spesifikasi
Jaringan            GSM / HSPA / LTE
Layar                IPS LCD Capacitive touchscreen, 16juta warna , 5,5 inci, resolusi 1080 x 1920 pixels (401 ppi)
OS Android KitKat 
Chipset Intel Atom Z3560
CPU Quad Core 1.83 GHz
Internal            32 GB, RAM 2 GB, minus MicroSD
Kamera 13MP & 5MP
Baterai Non-removable LiPo 4000mAh 

Spesifikasi Smartphone Lenovo P90 selengkapnya di sini

Review Lenovo P90

Lenovo P90 pertama kali diluncurkan di ajang Consumer Electronic Show (CES) 2015. Tidak seperti Lenovo Vibe X2 Pro yang lebih mengedepankan foto selfie. Hp Lenovo P90 terlihat lebih serius dan ditujukan sebagai solusi bagi mereka yang suka bepergian jauh. Dengan baterai yang besar diharapkan mampu bersaing dan mengalahkan smartphone-smartphone premium dengan baterai 3000mAh. Lenovo P90 lebih gagah karena daya tahan tubuhnya dibekali kapasitas baterai 4000mAh.

Desain Lenovo P90 tidak jauh berbeda dari ponsel Lenovo kebanyakan. Mengusung dimensi 150 x 77,4 x 8.5mm, dengan bobot 156g. Lenovo cukup apik membuat smartphone ciptaannya terlihat lebih menarik dan tampil segar. Dengan memberikan bahan matte pada casing belakang, smartphone terlihat lebih bersih dan berkelas.

Video

Oppo Yoyo [R2001] Mati Total Hardbrick

HP OPPO Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.25 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.7 inch Ukuran Layar
  • 3200 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai