Daftar Harga InFocus M210 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

RAM 1 GB, Resolusi Kamera 8 MP, Ukuran Layar 4.7 inch, Kapasitas Baterai 2350 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga InFocus M210 Terbaru

  • RAM 1GB ROM 4GB
    Belum ada harga

Daftar Harga InFocus M210

0 Toko Ditemukan

Deskripsi InFocus M210

Smartphone Satu Jutaan Dengan Layar 4.7 Inch

InFocus pada awalnya memang selalu terkenal dengan brand dari proyektor, tapi beberapa waktu lalu InFocus sendiri juga sudah mulai meluncurkan produk terbaru mereka dalam dunia smartphone, seperti salah satunya yang baru saja diluncurkan adalah InFocus M210. Infocus M210 ini sendiri merupakan smartphone yang cukup karena karena layarnya yang besar yakni 4.7 inch tapi harganya cuman satu jutaan.

Layar smartphone ini memiliki resolusi 1280 x 720 piksel dengan 312 ppi yang membuat visual keluar dari layar smartphone ini masih cukup tajam dan juga nyaman untuk dilihat. Panel layar smartphone ini sendiri sudah menggunakan panel IPS sehingga tampilan visual yang keluar pun tetap jernih dan juga natural.

Meskipun kekurangannya hanya ketika dipakai di bawah terik matahari, layar smartphone ini akan sulit kelihatan. Tapi ketika berada di indoor, dari sudut pandang manapun layar smartphone ini masih cukup nyaman untuk dilihat.

Body yang Cukup Compact dan Unik

Pada sisi body InFocus M210 ini, ukurannya terlihat cukup kecil dan juga compact meski layar yang ditawarkan cukup besar. Berdimensi 138 x 69.8 x 8.98 mm dengan berat hanya 134 gram, membuat smartphone ini sangat nyaman untuk digenggam dan juga dimasukkan dalam saku celana atau kantong.

Body belakang smartphone ini terbuat dari material plastik yang tentu saja membuat smartphone ini ringan. Bahkan pada sisi framenya juga menggunakan plastik, tapi meski begitu smartphone ini sendiri tidak terkesan murahan.

Kemudian, yang membuat smartphone ini menarik lagi adalah casing belakang dari smartphone ini memiliki warna yang sangat banyak. Mulai dari warna hitam, putih, biru, kuning dan juga merah, tentu saja warna-warna ini sangat cocok untuk para pengguna millenial.

Menggunakan Chipset dari MediaTek

Untuk dapur pacunya sendiri, InFocus M210 ini menggunakan chipset dari MediaTek MT6582 dengan empat inti core berkecepatan maksimal di 1.3 GHz. Performa chipset ini sendiri sebenarnya masih cukup ngebut untuk kelas harganya.

Menjalankan berbagai aplikasi untuk produktivitas sehari-hari masih cukup ngebut dan bisa diandalkan. Dukungan RAM 1 GB juga sangat membantu chipset untuk berjalan lebih stabil dan juga mulus.

Untuk pengguna yang memang membutuhkan multitasking dengan smartphone ini pun masih cukup bisa diandalkan.

Kamera 8 MP yang Bisa Diandalkan

Pada sektor fotografi, InFocus M210 ini sendiri memiliki satu buah kamera belakang dengan resolusi 8 MP dengan f/2.4. Hasil dari jepretan kamera belakang ini pun masih cukup bisa diandalkan, detail foto juga masih cukup tajam.

Kemudian untuk kamera depannya sendiri memiliki satu buah kamera dengan resolusi 1.3 MP. Hasil fotonya juga masih cukup bisa diandalkan, untuk video call pun masih cukup bisa digunakan, untuk selfie sendiri masih kurang diandalkan, tapi hasilnya ya masih bisa dimaklumi karena resolusinya yang kecil.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Resolusi layar HD
  • Desain yangringkas dan ringan
  • Kapasitas baterai cukup besar
  • Kinerja cukup baik
icon-cons Kekurangan

  • Kamera dengan hasil yang standar
  • Penyimpanan internal terbatas
  • Bermaterial plastik

Spesifikasi InFocus M210

Basic Info
Kategori HP
Brand InFocus
Tahun Rilis 2014
Series M Series
Nama Produk M210 RAM 1GB ROM 4GB
Network
2G Network GSM 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 2100
Jaringan 2G, 3G
Design
Material Plastik
Dimensi 138 x 69.8 x 8.98 mm
Berat 134 g
SIM Slots 2 slot(s)
Tipe SIM Card Mini SIM
Screen
Screen Resolution 1280 x 720 Pixel
Ukuran Layar 4.7 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 4.2
Version Detail 4.2 Jelly Bean
OS Android
Hardware
Kecepatan CPU 1.3 GHz
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 1 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 64GB
Memori Internal 4 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 8 MP
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 1.3 MP
Flash Yes
Video 1080p
Connectivity
Infrared No
USB microUSB 2.0
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 4.0, A2DP
Battery
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 2350 mAh
Other Features
Waterproof No
Lihat selengkapnya

Artikel InFocus M210 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

iPhone 6 Plus VS InFocus M210

HP InFocus Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2525 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2350 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.25 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai