Harga HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
RAM
1.5 GB
keyspecs
Resolusi Kamera
8 MP
keyspecs
Ukuran Layar
4.7 inch
keyspecs
Kapasitas Baterai
2000 mAh

Daftar Harga HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB

0 Toko Ditemukan

Deskripsi HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB

LAYAR SEDERHANA DENGAN PERFORMA MASIH UNGGUL

Sama halnya dengan seri Desire 626, seri Desire 52x juga tempil dalam dua pilihan perangkat, dan perangkat pertama tampil dalam HTC Desire 526 . Masih mengandalkan kemasan dual-tone yang selama ini selalu menjadi trademark dari seri Desire, Desire 526 pun juga telah dibekali dengan material policarbonat untuk menjaga kekokohan perangkatnya saat digunakan untuk kebutuhan sehari-hari.

Sebagai perangkat berkelas low-end, Desire 526 hanya memiliki panel layar berukuran 4,7 inch yang terbalut dalam panel layar QVGA capasitif touchscreen standart. Panel layar sederhana yang performanya masih bergantung penuh pada kualitas resolusi, sehingga tingkat kontras dan kecerahan gambarnya masih sangat terbatas dan cenderung gelap. Tapi untuk dukungan kameranya, Desire 526 terbilang cukup memuaskan dengan keunggulan dari sensor 8 MP dan 2 MP.

Sama seperti seri Desire 626, Desire 526 juga masih mengusung performa dari Qualcomm MSM8909 Snapdragon 210. Performa unggulan yang datang dari dominasi kerja quad-core ARM Cortex-A7 1,1 Ghz, dan prosessor grafis dari Adreno 304. Dirilis pada bulan Agustus 2015, Desire 526 tentunya juga telah menyematkan sistem operasi Android 5.1 Lollipop dan HTC Sense 7. User interface terbaru HTC yang pernah menghiasi seri flagship dari HTC One M9, dengan keunggulan sistem OTA yang berfungsi untuk mengoptimalkan sistem update dari aplikasi-aplikasi yang tersemat didalamnya.

Meski memiliki kemampuan yang sederhana, Desire 526 ternyata telah dibekali dengan tekanologi jaringan terbaru 4G-LTE yang kini telah memiliki kemampuan transmisi hingga 5 kali baik dari versi 3G-HSPA. Meski harus diakui, teknologi jaringan tersebut belum sepenuhnya terdistribusi dengan baik di tanah air.

Pros & Cons

Kelebihan

  • Ukuran yang nyaman digenggam
  • Didukung OS Android 5.1
  • Layar yang memuaskan
  • Didukung penyimpanan eksternal
Kekurangan

  • Resolusi kamera rendah
  • Multitasking terkendala
  • Kapasitas baterai kurang besar

Grafik Harga HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB

Basic Info
Kategori HP
Brand HTC
Tahun Rilis 2015
Nama Produk HTC Desire 526
Network
2G Network GSM 800 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 2G, 3G, 4G
Design
Material Plastik
Dimensi 140 x 70 x 9.9 mm
Berat 156 g
SIM Slots 1 slot(s)
Tipe SIM Card Micro SIM
Screen
Screen Resolution 960 x 540 Pixel
Ukuran Layar 4.7 inch
Technology Capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 5
Version Detail 5.0 Lollipop
OS Android
Hardware
Kecepatan CPU 1.1 GHz
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 1.5 GB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 128GB
Memori Internal 8 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 8 MP
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 2 MP
Flash Yes
Video Yes, 1080p@30fps, video stabilization, check quality
Connectivity
USB microUSB 2.0
GPS A-GPS
Wi-Fi 802.11 b / g / n
Bluetooth Bluetooth 4.1, A2DP
Battery
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 2000 mAh
Other Features
Waterproof No

Artikel HTC Desire 526 RAM 1.5GB ROM 8GB Terbaru

Video

HTC Desire 526 Unboxing and First Impressions

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai

Daftar Harga HP Merek Populer