Harga Canon EOS M50 Kit 15-45mm Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
24 MP
keyspecs
Tipe Sensor
CMOS
keyspecs
ISO Maksimum
ISO 51200
keyspecs
Max Resolusi Video
3840 x 2160 Pixel

Daftar Harga Canon EOS M50 Kit 15-45mm

85 Toko Ditemukan
Rp 8.400.000
marker kota administrasi jakarta pusat
Rp 8.459.000
Rp 8.900.000
marker kota administrasi jakarta pusat

Deskripsi Canon EOS M50 Kit 15-45mm

Mirrorless UHD Pertama Hingga 120 fps

Apa yang akan paling kamu ingat, saat kami menyebutkan kamera DSLR ataupun mirorless? kami yakin, banyak diantara kamu akan menjawab berat dan membuat malas untuk memboyongnya kemana-mana. Dan pemikiran kamu tersebut memang tidak salah sama sekali, sebab para fotografer pun terkadang juga mengeluhkan hal yang sama, bahkan banyak diantara mereka kini lebih memilih mengandalkan kamera ponsel untuk kebutuhan sehari-hari. Pertanyaannya, apakah Canon akan membiarkan fenomena ini terus menggerus pasarnya? Sepertinya tidak, sebab kini sang vendor sudah mempersiapkan Mirrorless EOS M50 15-45 mm terbaru sebagai salah satu alternatif.

Mungil Dan Berkualitas

Muncul dengan bandrol berkisar 12 jutaan, kami jujur agak meragukan kualitas yang dimiliki oleh mirrorless EOS M50 15-45 mm terbaru ini. Apalagi dengan dukungan kemasannya yang cukup mungil dan compact, sepertinya bakal sulit rasanya bagi Canon untuk menempatkan banyak manuver berbobot untuk harga EOS M50 15-45 mm murahnya tersebut. Memang terlihat sulit sepertinya, tapi tampaknya tidak dengan kenyataan yang terjadi. Sebab ternyata harga mirrorless EOS M50 15-45 mm murah justru diklaim sebagai mirrorless pertama yang sanggup merekam gambar dengan resolusi 4K-UHD hingga 120 fps. Jadi buat kamu yang saat ini sedang bercita-cita untuk belajar tetang dunia fotografi atau vlogging, tampaknya memilih harga EOS M50 15-45 mm murah ini bakal menjadi sarana yang tepat.

Kekompakan Manuvernya Siap Hadirkan Standart ISO Tinggi

Mendengar bahwa harga EOS M50 15-45 mm murah ini mampu memberikan klaim yang tinggi akan kemampuannya, sudah pasti Canon harus memberikan manuver yang terbaik untuk mirrorless-nya yang satu ini. Dan dari yang kami perhatikan, apa yang disajikan oleh mirrorless EOS M50 15-45 mm terbaru ini memang tidak main-main. Dan dari informasi yang kami dapatkan, harga EOS M50 15-45 mm murah ini ternyata sudah dilengkapi dengan kekuatan sensor sebesar 24 MP dan chipset terbaru Canon – DIGIC 8. Kekuatan sensornya sih oke, tapi apa mungkin chipset bawaan dari harga EOS M50 15-45 mm murah ini bakal seistimewa itu? Mengapa tidak, justru dengan mengkombinasikan kinerja keduanya – kini harga EOS M50 15-45 mm murah ini mampu memberikan standard ISO hingga 51.200.

Dual AF Technology Ikut Sambangi Mirrorless Ini

Setelah melihat hasil kerja dari manuver yang ada di dalam harga EOS M50 15-45 mm murah ini, sudah waktunya kita bergeser pada system autofokus dari mirrorless ini yang ternyata juga tak kalah hebat. Benarkah, tapi kabarnya – mirrorless EOS M50 15-45 mm terbaru ini hanya memboyong teknologi Dual AF saja? Memang, tapi tahukah kamu bahwa teknologi Dual AF tersebut adalah teknologi autofokus unggulan dari Canon. Dan jika teknologi tersebut ada pada harga mirrorless EOS M50 15-45 mm murah ini, maka bisa dipastikan mirrorless kesayangan kamu ini akan mampu memberikan akurasi gambar terbaik yang tak kamu bayangkan. Ditambah dengan dukungan EVF di dalamnya, bisa kamu lihat sendiri – harga EOS M50 15-45 mm murah ini tak kalah dari DSLR andalanmu selama ini bukan?

Grafik Harga Canon EOS M50 Kit 15-45mm Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Canon EOS M50 Kit 15-45mm

Basic Info
Nama Produk EOS M50 Kit 15-45mm
Kategori Mirrorless
Brand Canon
Tahun Rilis 2018
Hardware
Tipe Kamera DSLR Style
Attached Lens Yes
Lens Mount Canon EF-M
Tipe Sensor CMOS
Resolusi Kamera 24 MP
Ukuran Sensor 22.3 x 14.9 mm
Shutter
Minimum Shutter Speed 30 s
Maximum Shutter Speed 1 / 4000 s
ISO
Min. Light Sensitivity ISO 100
Max. Light Sensitivity ISO 51200
Screen
Ukuran Layar 3 inch
Viewfinder Type Electronic
Vari-Angle LCD Yes
Max Video Resolution 3840 x 2160 Pixel
Video Formats MPEG-4, H.264
Interface
Supported Memory Card SD, SDHC, SDXC
Built-in Flash Yes
Port Interface USB 2.0, micro-HDMI, Mirocphone
Imaging
Image Stabilisation Yes
Face Recognition Yes
Sequential Shooting Mode 10 fps
Bulb Yes
Frame Rate 30 fps
Image Format JPEG, RAW
Design
Warna Hitam
Dimensi 116 x 88 x 59 mm
Berat 390 g
Other Features
Self Timer 2, 10 s
Features Wi-Fi, Live View, Bluetooth
Battery
Tipe Baterai LP-Series
Battery Model LP-E12

Artikel Canon EOS M50 Kit 15-45mm Terbaru

Video

Canon EOS M50 Mirrorless Camera with EF-M 15-45mm STM Lens
Canon EOS M50 - 4K Mirrorless APS-C Camera!

Rekomendasi Perbandingan

Rp 6.350.000
  • 24.2 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 12800 ISO Maksimum
  • 3840×2160 Pixel Max Resolusi Video
Rp 5.750.000
  • 24.2 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1920 x 1080 Pixel Max Resolusi Video
Rp 6.650.000
  • 24.2 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 51200 ISO Maksimum
  • 3840 x 2160 Pixel Max Resolusi Video
Rp 6.725.000
  • 24.2 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 1920 x 1080 Pixel Max Resolusi Video
Rp 7.650.000
  • 24 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 51200 ISO Maksimum
  • 3840 x 2160 Pixel Max Resolusi Video
Rp 6.599.000
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • ISO 25600 ISO Maksimum
  • 3840 x 2160 Pixel Max Resolusi Video

Daftar Harga Mirrorless Merek Populer