Daftar Harga CHUWI Hi10 Pro Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

OS Android, Windows 5.1 Lollipop & Windows 10, Prosesor Quad Core 1.44 GHz, RAM 4 GB, Ukuran Layar 10.1 inch

Lihat selengkapnya >

Harga CHUWI Hi10 Pro Terbaru

  • RAM 4GB Internal 64GB
    Belum ada harga

Daftar Harga CHUWI Hi10 Pro

0 Toko Ditemukan

Deskripsi CHUWI Hi10 Pro

Bodi Full Metal dengan Desain Unibody

Tablet CHUWI Hi10 Pro hadir dengan desain unibody yang terlihat menyatu di seluruh sisinya. Bodi dari tablet CHUWI ini juga sudah mengusung material full metal aluminium alloy.

Sama seperti tablet lain buatan CHUWI, bodi dari CHUWI Hi10 Pro juga dibuat menggunakan proses CNC yang tidak hanya membuat bodi menjadi lebih solid, namun juga terlihat lebih cantik. Tak hanya finishing metal saja yang cantik, bodi dari tablet ini juga lebih tahan untuk penggunaan harian.

Untuk ketebalannya sendiri masih sama dengan versi Plus, yakni 8,5 mm. Tablet CHUWI Hi10 Pro ini juga memiliki bobot yang tergolong cukup ringan, yakni 562 gram.

Layar Full HD Plus dengan Panel IPS

Dengan ukuran seluas 10,1 inci, tablet CHUWI Hi10 Pro menawarkan kualitas layar yang cukup menakjubkan. Hal ini bisa dilihat dari warna layar tablet ini yang terlihat sangat tajam dan detail.

CHUWI sendiri mengusung resolusi Full HD Plus atau 1920 x 1200 piksel dengan aspek rasio 16:10. Layar tersebut juga memiliki kecerahan yang tak kalah bagus karena sudah mendukung kecerahan hingga 350 nits.

Hal ini dapat memberikan anda pengalaman menonton yang lebih baik lagi. Layar yang bagus dan cerah ini juga mendukung penggunaan untuk konten kreator.

Keyboard Magnetic dan Stylus HiPen

CHUWI Hi10 Pro memiliki keyboard magnetic yang detachable. Keyboard magnetic ini hadir dengan tampilan minimalis dan modern serta mudah dikoneksikan ke tablet.

Pada keyboard magnetic ini juga terdapat dua buah port USB yang dapat digunakan untuk mencolok peripheral lain. Selain itu, tablet CHUWI Hi10 Pro juga dilengkapi dengan sebuah stylus yang bernama HiPen yang menawarkan pengalaman menulis yang lebih nyaman dan responsif.

Dilengkapi dengan Dua Sistem Operasi

Bagian sistem operasi menjadi hal yang paling menarik dan menjadi nilai jual utama pada tablet buatan CHUWI ini. Tablet CHUWI Hi10 Pro sendiri hadir dengan dua sistem operasi, yakni Windows 10 dan Android 5.1 Lollipop.

Anda dapat dengan mudah berpindah antar OS tanpa perlu waktu booting yang lama. Untuk OS Windows 10, tablet ini juga sudah mendukung berbagai aplikasi produktivitas buatan Microsoft.

Performa yang Handal dari Prosesor Intel

Beralih ke sektor dapur pacu, CHUWI Hi10 Pro juga dibekali dengan dapur pacu yang sama dengan versi Plus. Prosesor yang digunakan tablet CHUWI ini adalah Intel Cherry Trail yang sudah menggunakan fabrikasi 14 nm dengan kecepatan up to 1,92 GHz.

Untuk urusan grafis, Intel juga tak lupa melengkapinya dengan Intel HD Graphics Gen 8. Performa yang ditawarkan oleh dapur pacu tablet CHUWI Hi10 Pro ini tentu sangat cocok bagi anda yang membutuhkan performa dan kecepatan pada suatu tablet.

Selain otak yang bertenaga, CHUWI Hi10 Pro juga dilengkapi dengan RAM yang tak kalah kencang. Kapasitas RAM yang dimiliki tablet CHUWI ini sudah 4 GB DDR3L yang memiliki kecepatan lebih cepat sehingga dapat menjalankan multitasking tanpa kendala berarti.

Sementara untuk media penyimpanan, CHUWI membekali tablet ini dengan memori internal eMMC 5.0 dengan kapasitas 64 GB. Jika merasa tidak cukup, tenang saja karena tablet CHUWI ini masih memiliki slot microSD hingga 128 GB yang dapat menampung segala kebutuhan anda.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Performa yang mumpuni
  • Didukung OS Windows 10 dan Android 5.1
  • Desain yang cukup bagus
  • RAM dan ROM besar
icon-cons Kekurangan

  • Tidak ada flash pada kamera
  • Kamera kurang memuaskan
  • Tidak tahan air

Spesifikasi CHUWI Hi10 Pro

Basic Info
Nama Produk Hi10 Pro
Kategori Tablet
Brand CHUWI
Tahun Rilis 2016
Network
Screen
Screen Resolution 1920 x 1200 Pixel
Screen Size 10.1 inch
Hardware
Processor Core Quad Core
Processor Speed 1.44 GHz
Chipset Intel Cherry Trail X5
Software
OS Version 5.1 Lollipop & Windows 10
OS Android, Windows
Memory
Eksternal microSD, up to 64 GB
RAM 4 GB
Internal 64 GB
Design
Weight 562 g
Dimensions 8.5 x 261.8 x 167.3 mm
Connectivity
USB Yes, microUSB 3.0, type-C
Wi-Fi Yes, Wi-Fi 802.11 b / g / n
Bluetooth Bluetooth 4.0
Camera
Resolusi Kamera 5 MP
Video Recording Yes
Secondary Camera Yes, 2 MP
Battery
Battery 6500 mAh
Other Features
Music Player Mp3,wav,wma
Video Player 1080P,3GP,4K (4096 X 2160 Px),mp4
Waterproof No
Lihat selengkapnya

Artikel CHUWI Hi10 Pro Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Unboxing Chuwi Hi10 Pro Indonesia - Tablet Paling Worth It?
Review Chuwi Hi10 Pro Indonesia - Recommended, Asal...

CHUWI Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

belum ada harga
  • Android 5 OS
  • Quad Core 1.2 GHz Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 5.1 Lollipop OS
  • Quad Core 1.2 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 6.0 Marsmallow OS
  • Quad Core 1.2 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 5.1 Lollipop OS
  • Quad Core 1.3 GHz Prosesor
  • 1.5 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 5.1 Lollipop OS
  • Quad Core 1.3 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 7.9 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.2.2 Jelly Bean OS
  • Quad Core 1 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 10 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 6.0 Marshmallow OS
  • Quad Core 1.2 GHz Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.2.2 Jelly Bean OS
  • Quad Core 1.3 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Windows 8.1 OS
  • Quad Core 1.3 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 5.1 Lollipop OS
  • Quad Core 1.3 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 10 inch Ukuran Layar