Harga Apple iMac MK142ID / A Terbaru Maret 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
OS
Mac OS X
keyspecs
Prosesor
Intel Core i5 520M
keyspecs
RAM
8 GB
keyspecs
Penyimpanan
1000 GB HDD

Daftar Harga Apple iMac MK142ID / A

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Apple iMac MK142ID / A

KANGEN IMAC? EL CAPITAN-SERIES ADALAH JAWABANNYA

Lama tak membahas tentang perangkat-perangkat komputansi Apple, rasanya sudah kangen sekali penulis untuk bisa berbagi dengan user tentang seri AiO Apple yang rencananya bakal siap dengan OS terbaru mereka ini, yaitu OS-X El Capitan. Namun berhubung IMac ini memiliki begitu banyak pilihan varian didalamnya, maka sebagai pilihan awal penulis mulai dengan AiO berpanel termungil mereka, yaitu IMac MK1421D/A.

Desain Tak Berubah, Namun Dimensi Tampaknya Makin Elegan

Sentuhan material metal memang tak pernah bisa hilang dari IMac dari waktu ke waktu, lain daripada itu desainnya pun juga selalu juga hampir sama untuk setiap serinya. Meski untuk IMac MK1421D/A ini penerapan bezzel 5 mm menjadi dimensi baru yang menghantarkan user pada tampilan yang kini lebih luas hingga 40% lebih baik dari sebelumnya. Dibekali dengan panel Retina Display berdimensi 21,5 inch yang akan siap untuk mendukung resolusi maksimal hingga 4k-UHD, IMac MK1421D/A seperti biasa tak akan bisa meninggalkan panel tipisnya yang kini makin pintar dengan hadirnya Timing Controller. Teknologi baru yang menempatkan kontroller sebagai otak grafis yang akan membuat IMac MK1421D/A bisa menyesuaikan sendiri kemampuan pikselnya, berdasarkan resolusi yang diinginkan oleh gambar. Jadi mau reolusi gambar apapun, IMac MK1421D/A pasti menyanggupinya.

Performa Masih Andalkan Broadwell Namun Fusion Drive Kini Ambil Peran

Berbicara soal kekuatan prosessor yang dimiliki oleh IMac MK1421D/A, tampaknya Apple memang tak ingin bersaing dengan para kompetitornya di bidang performa yang kini marak dengan kehadiran Skylake. Sebab buktinya, IMac MK1421D/A justru lebih memilih penggunaan dual-core Intel Broadwell Core I5 1,6 Ghz yang kini telah siap dengan dukungan grafis dari HD Graphics 6000 sebagai bekal. Menerapkan media penyimpanan khusus – Fusion Drive berkapasitas 1 TB yang nantinya akan siap menghantarkan pada user pengalaman transfer data ekstra cepat hingga 2,5 kali dari HDD standart, bukan Apple namanya jika bekal lain tak ada didalamnya.

ThunderBolt 2 Siapkan Kinerja Dua Kali Lebih Baik

Siapa yang tak mengenal port ThunderBolt yang diklaim sanggup untuk menghadirkan transfer data masih jauh lebih baik dari USB 3.0? Kali ini dalam IMac MK1421D/A user pun juga bakal menemui generasi keduanya, yang kini akan siap dengan kapasitas kerja 20 Gbps. Berkolaborasi dengan kemampuan wireless AC yang kini diklaim mampu bekerja 3 kali lebih baik dari versi terdahulu, lantas apalagi yang user tunggu dari IMac MK1421D/A ini?

Grafik Harga Apple iMac MK142ID / A Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Apple iMac MK142ID / A

Basic Info
Nama Produk iMac MK142ID / A
Kategori Desktop PC
Brand Apple
Tahun Rilis 2015
OS Mac OS X
Screen
Screen Size 21.5 inch
Screen Resolution 1920 x 1080 Pixel
Hardware
Desktop Type All-in-One
Processor Number 520M
Cache 3 MB
Processor Core Dual Core
Processor Speed 1.6 GHz
Processor Type Intel Core i5
Memory
RAM 8 GB
Kecepatan RAM 1867 MHz
Accessible Memory Slot 2 slot(s)
Storage Type HDD
Kapasitas Penyimpanan 1000 GB
Kecepatan Penyimpanan 5400
Storage Interface SATA
Slot Memori 2 Slot(s)
Tipe RAM DDR3
GPU
Kartu Grafis Intel HD
Graphic Card Type HD Graphics 6000
Connectivity
Wi-Fi IEEE 802.11 ac
LAN Speed 10 / 100 / 1000 Mbps
Design
Weight 5.6 kg
Color Putih
Dimensions 4.5 x 528 x 175 mm

Artikel Apple iMac MK142ID / A Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Apple's 21.5-inch iMac gets a new 4K display
pple iMac 21.5-inch with Retina 4K display: Unboxing & Review

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • Windows 7 OS
  • Intel Core i5 4460T Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 500 GB Penyimpanan
belum ada harga
  • Windows 10 OS
  • Intel Core i5 6400T Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 2 TB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • DOS OS
  • Intel Core i3 4160T Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 500 GB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • DOS OS
  • Intel Core i3 3217U Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 500 GB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • Windows 8 OS
  • Intel Core i5 6200U Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 1 TB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • Windows 10 OS
  • AMD E-Series E1-6010 Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 500 GB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • DOS OS
  • Intel Core i3 4160 Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 1 TB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • Windows 8 OS
  • Intel Core i3 i3-4130 Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 1 TB Penyimpanan
belum ada harga
  • DOS OS
  • Intel Core i3 4170 Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 500 GB HDD Penyimpanan
belum ada harga
  • DOS OS
  • AMD E-Series 7110 Prosesor
  • 4 GB RAM
  • 500 GB Penyimpanan

Daftar Harga Desktop PC Merek Populer