Harga Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
RAM
3 GB
keyspecs
Resolusi Kamera
16 MP
keyspecs
Ukuran Layar
5.1 inch
keyspecs
Kapasitas Baterai
2600 mAh

Daftar Harga Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB

Samsung Galaxy S6 EDGE

Sepertinya melakukan inovasi yang cukup ekstrim adalah tradisi pada produk yang diluncurkan pabrikan Samsung. Kali ini dengan seri Galaxy S6 EDGE, Samsung membawa inovasi pada penggunaan layar yang memiliki sudut pada bagian pinggirnya. Dengan fitur unik yang hanya baru dimiliki oleh Samsung, membuat Samsung Galaxy S6 EDGE menjadi berkesan premium. Hal ini juga yang menjadikan harga yang dipatok menjadi cukup tinggi. Diluar fitur unik tadi, seperti layaknya Ponsel high end lainnya, Samsung Galaxy S6 EDGE dilengkapi juga dengan spesifikasi yang tinggi dan fitur yang sangat lengkap.

Memiliki dimensi 142.1 x 70.1 x 7 mm dan bobot seberat 132 gram, Samsung Galaxy S6 EDGE memiliki bodi yang sangat tipis dan stylish. Layar yang digunakan pada ponsel ini sebesar 5.1 inci Super AMOLED 16M warna dengan resolusi 1440 x 2560 pada kerapatan 577 ppi. Untuk menjamin bodi dan layar tidak mengalami goresan, Samsung Galaxy S6 EDGE melengkapi cover belakang dan layarnya dengan lapisan Corning Gorrila Glass 4.

Untuk operating sistem, Samsung Galaxy S6 EDGE telah mengadopsi OS Android 5.0.2 Lolipop. Untuk mendukung pengoperasian yang lancar, Samsung Galaxy S6 EDGE menyematkan prosesor Exynos 7420 yang didalamnya terdapat dua buat prosesor yaitu Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 dan Quad-core 2.1 GHz Cortex-A57. Untuk kinerja grafisnya, Mali-T760 telah disertakan juga pada Samsung Galaxy S6 EDGE. Secara keseluruhan sesuai dengan peruntukannya di segmen premium high end, harga yang ditawarkan sangat ideal dengan kinerja dan fitur canggih yang ditawarkannya.

Pros & Cons

Kelebihan

  • Body belakang dilindungi Gorilla Glass 4
  • Jaringan didukung 4G LTE
  • Prosessor tangguh
  • Layar dilindungi anti gores
  • Didukung OS Android Lollipop
  • Fingerprint sensor (PayPal certified)
  • Layar yang terdapat Super AMOLED
Kekurangan

  • Tidak mendukung sertifikat IP68
  • Tidak mendukung memori eksternal
  • Baterai yang tidak bisa dicopot

Grafik Harga Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB

Basic Info
Kategori HP
Brand Samsung
Tahun Rilis 2015
Series Galaxy S Series
Nama Produk Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F
Network
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 2G, 3G, 4G
Design
Material Metal
Dimensi 142.1 x 70.1 x 7 mm
Berat 132 g
SIM Slots 1 slot(s)
Warna Putih, Hitam
Tipe SIM Card Nano SIM
Screen
Screen Resolution 2560 x 1440 Pixel
Ukuran Layar 5.1 inch
Technology Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 5.0.2
Version Detail 5.0.2 Lollipop
OS Android
Hardware
Prosesor Exynos
Detail Prosesor 7420
Kecepatan CPU 1.5 GHz
GPU Mali-T760MP8
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 3 GB
Memori Internal 16 GB
Tipe Memori Eksternal No
Camera
Resolusi Kamera Belakang 16 MP
Dual Kamera Belakang No
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 5 MP
Dual Kamera Depan Yes
Flash Yes
Dual Flash No
Video 2160p@30fps, 1080p@60fps, 720p@120fps, HDR, dual-video rec.
Connectivity
NFC Yes
Infrared Yes
USB microUSB 2.0, USB Host
GPS A-GPS, GLONASS, Beidou
Wi-Fi 802.11 a / b / g / n / ac, Dual Band, Wi-Fi Direct, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 4.1, A2DP, LE, apt-X
Battery
Tipe Baterai Removable
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 2600 mAh
Other Features
Waterproof No
Sensor Accelerometer
3.5mm Jack No

Artikel Samsung Galaxy S6 Edge SM-G925F 16GB Terbaru

Video

Samsung Galaxy S6 Edge First Look!

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 4 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 2650 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2400 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2420 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 4.5 inch Ukuran Layar
  • 1900 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.2 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2525 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 3300 mAh Kapasitas Baterai

Daftar Harga HP Merek Populer