Harga Samsung EX1 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
10 MP
keyspecs
Tipe Sensor
CCD
keyspecs
Zoom Optik
x 3
keyspecs
ISO Maksimum
3200

Daftar Harga Samsung EX1

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Samsung EX1

Desain

Sebagai salah satu produsen yang menghasilkan beragam kamera berpenampilan menarik, kini Samsung menghadirkan EX1. Ini adalah sebuah kamera yang dirancang untuk keperluan sehari-hari berkat bodinya yang relatif kecil. Berdimensi 114 x 65 x 30 mm dan bobot 356 gram, kamera berukuran compact ini sangat mudah untuk ditenteng dan dioperasikan. Pada sisi kanan Samsung EX1, terdapat sedikit tonjolan dengan permukaan bertekstur. Hal itu untuk memberikan daya genggam yang baik serta mengurangi resiko terselip atau terjatuh. Itu sebabnya kamera ini sangat disukai di pasaran.

Fitur

Samsung EX1 memiliki lensa berkekuatan 10 MP. Dengan begitu, kamera ini mampu memberikan hasil jepretan yang tajam. Kinerjanya makin optimal dengan 24-72mm equivalent F1.8-2.4 image stabilized lens. Untuk kemampuan focus-nya, kamera ini dilengkapi dengan auto focus, macro dan manual focus. Tersedia beberapa mode, yakni Auto, Program AE, Shutter Priority AE, Aperture Priority AE dan Manual. Untuk scene modes, terdapat banyak pilihan, antara lain adalah Beauty Shot, frame Guide, Close Up, Children, Night, Portrait serta Snow. Kamera ini memungkinkan Anda untuk melakukan continuous shooting. Untuk image parameter-nya, Anda bisa menggunakan Vivid, Forest, Soft, Defog dan lain-lain. Sebuah layar multi-angle AMOLED berukuran 3 inchi menjadi daya tarik lain yang ditawarkan Samsung EX1 ini.

Grafik Harga Samsung EX1 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Samsung EX1

Basic Info
Nama Produk EX1
Kategori Kamera Digital Pocket
Brand Samsung
Tahun Rilis 2010
Hardware
Resolusi Kamera 10 MP
Tipe Sensor CCD
Ukuran Sensor 7.44 x 5.58 mm
Optical Zoom x 3
Digital Zoom x 3
Focal Length
Minimum Focal Length 24 mm
Maximum Focal Length 72 mm
Focal Ratio f/ 1.8-2.4
Shutter
Minimum Shutter Speed 8 s
Maximum Shutter Speed 1 / 1500 s
ISO
Minimum Light Sensitivity ISO 80
Maximum Light Sensitivity ISO 3200
Screen
Screen Size 3 inch
Viewfinder No
Vari-Angle LCD No
Resolusi Video 640 x 480 Pixel
Video Format H.264
Memory
Eksternal SD, SDHC
Internal 1 MB
Port
Built-in Flash Yes
USB USB 2.0
Imaging
Image Format JPEG, RAW
Image Stabilisation Yes
Face Recognition Yes
Frame Rate 30 fps
Design
Warna Hitam
Berat 386 g
Swivel Body No
Dimensi 114.4 x 64.6 x 30 mm
Other Feature Detail
Live View Yes
Self Timer 2-10 s
Waterproof No
GPS No
Battery
Tipe Baterai SLB-Series
Battery Model SLB-07A

Artikel Samsung EX1 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Samsung EX1 / TL500 Hands-on Review
Samsung EX1 review

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 14 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • EXRCMOS Tipe Sensor
  • x 30 Zoom Optik
  • 6400 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14.2 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.2 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 3 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 10 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 3.3 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 10 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 2.8 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12.1 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • x 24 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum

Daftar Harga Kamera Digital Pocket Merek Populer