Harga Samsung ATIV Q Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
OS
Windows 8
keyspecs
Prosesor
Dual Core 1.5 GHz
keyspecs
RAM
4 GB
keyspecs
Ukuran Layar
13.3 inch

Daftar Harga Samsung ATIV Q

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Samsung ATIV Q

Tablet Samsung ATIV Q

Samsung selalu menawarkan produk dengan desain dan performa yang bagus, salah satunya produk yang satu ini, Tablet ATIV Q. Tablet ini memang agak sedikit berat, beratnya mencapai 1.29 kg. Namun tablet ini bisa dilipat sesuka hati Anda, karena Ativ Q memiliki engsel dengan desain yang unik. Dengan desain khusus ini Anda dapat memiringkan layar, merubahnya menjadi beberapa posisi yang berbeda, seperti membalikan sepenuhnya, atau dibuat berdiri, atau “mengambang” di atas keyboard. Disinalah letak kecanggihan tablet ini. Kecanggihan tablet ini memudahkan Anda untuk menggunakan tablet dengan berbagai macam posisi, dan Anda tidak perlu merasa repot. Tampilan layar tablet ini juga jernih dengan resolusi layar 3200 x 1800 pixels pada 275 ppi. Layarnya bertipe capacitive touchscreen, berukuran 13.3 inch. Layar yang cukup besar, sesuai dengan berat tablet ini. Samsung ATIV Q menggunakan sistem operasi windows 8, tetapi juga bisa menggunakan sistem operasi android. Tablet canggih ini berkinerja dengan prosesor intel core i5 4200 U, berkecepatan 2.6 GHz, dan disertai RAM 4 GB. Pada grafis, tablet ini berkinerja dengan intel HD Graphics 4400. Ativ Q juga dibundel dengan Samsung’s “SideSync”, sebuah software yang menghubungkan dan mengontrol smartphones Samsung lainnya dan tablet dengan android. Tablet ini dilengkapi dengan port USB, kamera 720p HD, hard drive 128 GB SSD, dan memori 4 GB DDR3L. Dan yang tak kalah penting, tablet berwarna hitam ini mempunyai daya tahan baterai yang cukup lama hingga 9 jam.

Pros & Cons

Kelebihan

  • Didukung pengisian nirkabel
  • Hasil kamera dapat diandalkan
  • Desain yang ramping dan ringan
  • Performa yang bagus
Kekurangan

  • Resolusi layar dapat lebih tinggi
  • Kualitas body yang biasa saja
  • Memori kurang besar
  • Bermaterial plastik

Grafik Harga Samsung ATIV Q Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Samsung ATIV Q

Basic Info
Nama Produk Samsung ATIV Tab
Kategori Tablet
Brand Samsung
Tahun Rilis 2013
Screen
Screen Resolution 3200 x 1800 Pixel
Screen Size 13.3 inch
Technology PLS TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Hardware
Processor Core Dual Core
Processor Speed 1.5 GHz
Chipset Intel Core i5
Software
OS Version 8
OS Windows
Memory
Eksternal microSD, up to 64 GB
RAM 4 GB
Internal 128 GB
Design
Weight 1290 g
Dimensions 327.0 x 217.8 x 13.9 mm
Connectivity
USB Yes, microUSB 3.0
Wi-Fi Yes, Wi-Fi 802.11 b / g / n
Bluetooth Bluetooth 4.0
GPS No
NFC No
Infrared No
Mobile Hotspot Tethering Yes
Camera
Resolusi Kamera 1.3 MP
Flash No
Video Recording Yes
Secondary Camera No
Battery
Battery 8200 mAh
Other Features
Music Player MP3 / WAV / eAAC + player
Video Player MP4 / H.264 / H.263 player
Waterproof No

Artikel Samsung ATIV Q Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Samsung ATIV Q Review
Samsung ATIV Q Hands On - Windows 8/Android Convertible Ultrabook

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • Android 4.1.2 Jelly Bean OS
  • Dual Core 1.2 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.2 Jelly Bean OS
  • Dual Core 1 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.0.3 Ice Cream Sandwich OS
  • Quad Core 1.4 GHz Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 10.1 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.2.2 Jelly Bean OS
  • Dual Core 1.5 GHz Prosesor
  • 1.5 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.1.2 Jelly Bean OS
  • Quad Core 1.6 GHz Prosesor
  • 2 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.4.2 KitKat OS
  • Quad Core 1 GHz Prosesor
  • 1.5 GB RAM
  • 8 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.4 KitKat OS
  • Dual Core 1 GHz Prosesor
  • 512 MB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.4.2 KitKat OS
  • Quad Core 2.3 GHz Prosesor
  • 3 GB RAM
  • 8.4 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • Android 4.4.2 KitKat OS
  • Quad Core 1 GHz Prosesor
  • 1.5 GB RAM
  • 7 inch Ukuran Layar
belum ada harga
  • iOS 6 OS
  • Dual Core 1.4 GHz Prosesor
  • 1 GB RAM
  • 9.7 inch Ukuran Layar

Daftar Harga Tablet Merek Populer