Harga Panasonic HX-A500 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
12.8 MP
keyspecs
Wide Angle
160 °
keyspecs
Kapasitas Baterai
-
keyspecs
Frame Rates
25 FPS, 50 FPS

Daftar Harga Panasonic HX-A500

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Panasonic HX-A500

POV PERTAMA YANG BERKEMAMPUAN 4K-UHD

Apa yang user pikirkan pertama kali saat melihat perangkat kamera atau camcorder dalam kemasan yang mungil dan hanya seukuran kantong? Selain kebutuhan sensor yang pas-pasan, spesifikasi yang dimiliki oleh perangkat umumnya juga sangat sederhana. Alhasil untuk pengaplikasian hanya bisa disajikan untuk kebutuhan kasual saja, dengan bandrol yang murah tentunya. Namun tidak demikian halnya dengan yang dimiliki oleh Panasonic HX-A500I.

Kemasan Mungil Dengan Kemampuan Rekam Hingga Resolusi UHD

Dikemas dalam dua pilihan warna dengan menempatkan lensa camcorder pada konektor khusus yang terhubung dengan kabel pada badan perangkat yang dilengkapi panel layar 1,5 inch, Panasonic HX-A500I yang dikemas untuk kebutuhan Point of View ini ternyata memiliki kemampuan yang cukup hebat untuk merekam video hingga kualitas maksimal 4K-UHD. Perangkat mungil yang cukup menggemparkan melalui kekuatan sensor BSI-CMOS 12 MP, meski tak memiliki kemampuan zooming didalamnya.

Tanpa Zoom, HX-A500I Tawarkan Resisitivitas Setara IP58

Tanpa bekal zoom, jelas Panasonic HX-A500I bukanlah perangkat yang cocok untuk menggantikan aktivitas camcorder kasual. Sebab sejatinya, Panasonic HX-A500I ini memang disajikan bagi user yang sangat menuyai aktivitas touring dan snorkling. Tak percaya? Simak saja spesifikasi IP58 yang kini siap untuk melindungi Panasonic HX-A500I dari gempuran debu dan air, sehingga saat user bawa untuk menyelam - Panasonic HX-A500I tetap mampu menghadirkan kualitas gambar yang tak kalah dengan di darat.

Fasilitas Wireless Maksimalkan Aktivitas Sharing User Kapanpun Dimanapun

Masih membutuhkan kabel data untuk proses transfer data, tampaknya ini tak akan berlaku lagi bagi Panasonic HX-A500I. Dimanapu dan kapanpun, kini user bisa berbegai video hasil pengalaman melaut dalam waktu singkat termasuk mengupload-nya di sosial media. Hanya saja sebelum melakukan aktivitas ini, user pertama-tama harus mendownload aplikasi Panasonic Image App didalam smartphone user.

Grafik Harga Panasonic HX-A500 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Panasonic HX-A500

Basic Info
Nama Produk HX-A500
Kategori Action Cam
Brand Panasonic
Tahun Rilis 2013
Sensor
Sensor Type CMOS
Camera Resolution 12.8 MP
Wide Field of View 160 °
Aperture f/ 2.8
Video Mode
Frame Rates 25, 50 FPS
Video File Format MPEG avc, H.264
Video Resolution 2160p, 1080p, 720p, 480p
Photo Mode
Max Resolution 5376 x 3024 Pixels
Display
Screen Size 1.5 Inch
Touchscreen No
Screen Resolution 115 x 200 pixels
Memory
Memori Eksternal microSDHC up to 32GB
Design
Dimension 59.5 x 94 x 26.7 mm
Weight 128 g
Waterproof Yes
Battery
Battery Type Lithium-Polymer 1450mAh
Features
Other Features 4K Recording, HD Recording, Wi-Fi
Port USB

Artikel Panasonic HX-A500 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Quicklook Panasonic's HX-A500 4k Action Camera

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • Wide Angle
  • 135 mins Kapasitas Baterai
  • 30 FPS, 60 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 30 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 12.8 MP Resolusi Kamera
  • 170 ° Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 25 FPS, 30 FPS, 60 FPS, 120 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 3.32 MP Resolusi Kamera
  • 160 ° Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 30 FPS, 60 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 0 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 0 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 5 MP Resolusi Kamera
  • 180 ° Wide Angle
  • 165 mins Kapasitas Baterai
  • 5 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 11.9 MP Resolusi Kamera
  • 170 ° Wide Angle
  • 150 mins Kapasitas Baterai
  • 25 FPS, 30 FPS, 60 FPS, 120 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 170 ° Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 60 FPS, 30 FPS Frame Rates
belum ada harga
  • 11.9 MP Resolusi Kamera
  • Wide Angle
  • Kapasitas Baterai
  • 0 FPS Frame Rates

Daftar Harga Action Cam Merek Populer