Harga Nikon COOLPIX L27 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
16.1 MP
keyspecs
Tipe Sensor
CCD
keyspecs
Zoom Optik
x 5
keyspecs
ISO Maksimum
1600

Daftar Harga Nikon COOLPIX L27

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Nikon COOLPIX L27

Nikon Coolpix L27, makin kaya fitur

Kehadiran kamera saku di tengah trend kamera Digital SLR di pasar tanah air memang semakin mengintimidasi. Kamera saku membawa teknologi yang tak dapat dipandang sebelah mata. Salah satu vendor terkemuka seperti Nikon tak mau kecurian start dengan merilis Nikon Coolpix L27. Meskipun dibanderon dengan harga yang terjangkau, nikon tak segan-segan membenamkan beragam fitur menarik. Apalagi bodinya yang kecil, pas sekali disimpan di saku.

Bagi anda yang senang dengan gambar jernih dan tajam, Coolpix L27 dibekali dengan lensa berkapasitas 16.1 megapiksel dengan kemampuan optical zoom hingga 5 kali. Nikon menggunakan lensa NIKKOR yang memiliki kualitas optic terbaik di kelasnya. Jangkauan wide-angle nya berada di rentang 26-130mm. Sedangkan untuk jeroannya, Nikon mengandalkan prosesor Expeed C2 yang akan mempercepat proses pengambilan gambar. Anda bisa menjepret objek sekedipan mata.

Insinyur dibalik Nikon juga merancangnya untuk dapat merekam video dengan resolusi 720 piksel HD. Dengan bantuan layar LCD sebesar 2.7 inci, anda bisa melihat ulang perekaman video dengan nyaman dan jelas. Layar TFT ini oleh Nikon sudah dilapisi dengan lapisan anti-glare yang membuatnya tidak membayang ketika berada di bawah cahaya matahari. Kelebihan lain yang dimiliki Nikon Coolpix L27 adalah mode Scene Auto Selector. Mode ini akan siap memilih secara otomatis komposisi yang tepat ketika anda membidik objek.

Grafik Harga Nikon COOLPIX L27 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Nikon COOLPIX L27

Basic Info
Nama Produk COOLPIX L27
Kategori Kamera Digital Pocket
Brand Nikon
Tahun Rilis 2012
Hardware
Resolusi Kamera 16.1 MP
Tipe Sensor CCD
Ukuran Sensor 6.16 x 4.63 mm
Optical Zoom x 5
Digital Zoom x 4
Focal Length
Minimum Focal Length 4.6 mm
Maximum Focal Length 23 mm
Focal Ratio f/ 3.2-6.5
Shutter
Minimum Shutter Speed 4 s
Maximum Shutter Speed 1 / 2000 s
ISO
Minimum Light Sensitivity ISO 80
Maximum Light Sensitivity ISO 1600
Screen
Screen Size 2.7 inch
Viewfinder No
Vari-Angle LCD No
Resolusi Video 1280 x 720 Pixel
Video Format AVI
Memory
Eksternal SD, SDHC, SDXC
Internal 20 MB
Port
Built-in Flash Yes
USB USB 2.0
Imaging
Image Format JPEG
Image Stabilisation Yes
Face Recognition Yes
Frame Rate 30 fps
Design
Warna Hitam
Berat 161 g
Swivel Body No
Dimensi 96.4 x 59.2 x 28.9 mm
Other Feature Detail
Live View Yes
Self Timer 2-10 s
Waterproof No
GPS No
Battery
Battery Model AA Batteries

Artikel Nikon COOLPIX L27 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Nikon Coolpix L27 Digital Camera Unboxing & First Look
Nikon Coolpix L27 Review - with HD Video Samples

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.3 MP Resolusi Kamera
  • CMOS Tipe Sensor
  • x 21 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 20 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 7 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 6 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.2 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.1 MP Resolusi Kamera
  • EXRCMOS Tipe Sensor
  • x 30 Zoom Optik
  • 12800 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.2 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 16.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 26 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum

Daftar Harga Kamera Digital Pocket Merek Populer