Harga Intel Core i7-5960X Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Soket
LGA 2011-3
keyspecs
Kecepatan
3 GHz
keyspecs
Core
Octa
keyspecs
L2 Cache
2 MB

Daftar Harga Intel Core i7-5960X

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Intel Core i7-5960X

Intel Core i7-5960X yang tiada tandingannya

Jika prosesor lain biasanya memiliki perbedaan di frekuensi base suatu prosesor, kalau produk Intel yang satu ini, Core i7-5960X memiliki komponen cache L3 yang berkapasitas besar, yaitu 20 MB yang dikelilingi oleh 8 core prosesor, kontroler memori DDR4, dan kontroler PCI Express 3.0, dan lainnya. Belum lagi dengan adanya teknologi Hyper-Threading. prosesor ini jadi memiliki 16 buah thread yang siap pakai. Hal ini membuat prosesor Core i7-5960X menjadi prosesor yang tidak ada tandingannya. Core i7-5960X memiliki clockspeed sebesar 3 GHz dan dapat ditingkatkan dengan Turbo Boost menjadi sebesar 3.5 GHz. Lalu untuk konfigurasi memori yang mendukung DDR4 quad channel hingga kecepatan maksimum 2133 MHz dan kapasitas maksimum 64 GB. Dukungan terhadap penggunaan DDR4 ini tidak lain karena DDR4 menawarkan bandwidth yang lebih tinggi, yaitu 68 GBps serta memiliki konsumsi energi yang lebih rendah dibandingkan dengan memori DDR3. Untuk pengembangan ke depannya, Intel juga mempersiapkan jalur PCI Express sebanyak 40 buah. Sehingga pengguna tidak perlu khawatir apabila ingin meng-upgrade kemampuan PC-nya menjadi lebih tangguh lagi. Ada pun di dalam pengoperasiannya, karena kemampuannya yang begitu hebat, prosesor ini menghabiskan nilai TDP (Thermal Design Power) hingga sebesar 140 Watt. Jadi bagi pengguna yang ingin memiliki prosesor ini sebagai otak PC-nya harus memperhatikan dengan benar daya yang didukung oleh PSU (Power Supply Unit) yang dimilikinya.

Grafik Harga Intel Core i7-5960X Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Intel Core i7-5960X

Basic Info
Nama Produk Core i7-5960X
Kategori Prosesor Komputer
Brand Intel
Tahun Rilis 2014
Technical Detail
Data Width 64 bit
Socket LGA 2011-3
Speed 3 GHz
Lithograpy 22 nm
Thermal 140 W
Hyper-Threading Yes
Core Octa Core
Cache
L2 Cache 2 MB
L3 Cache 20 MB
Memory
Memory Type DDR4
Memory Speed 2133 MHz
Memory Slot 4
GPU
Integrated Graphics No

Artikel Intel Core i7-5960X Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

Intel i7 5960x PC Build, benchmark, test
Intel Core i7 5960X Extreme Edition - The Eight Core Monster

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • FM2+ Soket
  • 3.1 GHz Kecepatan
  • Quad Core
  • 4 MB L2 Cache
belum ada harga
  • LGA 1155 Soket
  • 2.8 GHz Kecepatan
  • Dual Core
  • 1 MB L2 Cache
belum ada harga
  • FM2 Soket
  • 3.9 GHz Kecepatan
  • Dual Core
  • 1 MB L2 Cache
belum ada harga
  • LGA 1150 Soket
  • 3.5 GHz Kecepatan
  • Quad Core
  • 1 MB L2 Cache
belum ada harga
  • FM2+ Soket
  • 3.7 GHz Kecepatan
  • Quad Core
  • 64 KB L2 Cache
belum ada harga
  • LGA 2011-3 Soket
  • 3.3 GHz Kecepatan
  • Hexa Core
  • 1.5 MB L2 Cache
belum ada harga
  • FM2 Soket
  • 3.2 GHz Kecepatan
  • Dual Core
  • 1 MB L2 Cache
belum ada harga
  • FM2+ Soket
  • 3.5 GHz Kecepatan
  • Quad Core
  • 64 KB L2 Cache
belum ada harga
  • FM2 Soket
  • 3.9 GHz Kecepatan
  • Quad Core
  • 4 MB L2 Cache
belum ada harga
  • LGA 1155 Soket
  • 3.2 GHz Kecepatan
  • Dual Core
  • 1 MB L2 Cache

Daftar Harga Processor Komputer Merek Populer