Harga Fujifilm Finepix AV110 Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
Resolusi Kamera
12.2 MP
keyspecs
Tipe Sensor
CCD
keyspecs
Zoom Optik
x 18
keyspecs
ISO Maksimum
6400

Daftar Harga Fujifilm Finepix AV110

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Fujifilm Finepix AV110

Fujifilm Finepix AV110

Fujifilm sebagai salah satu produsen kamera kembali menampilkan jajaran produknya untuk berada pada segmen pasar kamera saku yang murah tetapi memiliki peforma yang dapat diandalkan. Kamera saku Fujifilm Finepix AV110 menjadi incaran dikarenakan peforma yang dikeluarkannya cukup mumpuni tetapi ukurannya yang pas (93 x 60 x 27.8mm) dan ringkas untuk berada di dalam kantong anda. Selain itu tampilannya terlihat simpel dan elegan karena dibalut oleh casing alumunium yang memiliki kualitas yang baik. Kemudian Fujifilm Finepix AV110 memiliki bobot yang cukup ringan, yaitu seberat 119g.

Selayaknya kamera saku, Fujifilm Finepix AV110 memiliki resolusi yang cukup besar yaitu sekitar 12MP (4000 x 3000) yang dilengkapi dengan sensor CCD. Mampu melakukan Optical Zoom hingga 3x dan Digital Zoom hingga 6x. Fujifilm Finepix AV110 memiliki jarak fokus maksimal 60cm dan jarak fokus Macro minimal 10cm. Lensanya memiliki Aperture Wide Capture sebesar f/2.9 hingga f/8.8 dan Aperture Tele Capture sebesar f/5.2 hingga f/16.

Didukung dengan Shutter Speed hingga 1/1400 dan ISO 3200 membuat Fujifilm Finepix AV110 mampu menangkap gambar atlet yang sedang berlari dengan baik. Begitu juga apabila anda ingin melakukan capture siluet, maka anda cukup memperlambat Shutter Speed hingga 1/8 saja. Tipe penyimpanan pada Fujifilm Finepix AV110 sudah berupa Slot SD dan SDHC Card. Kemudian untuk transfer data, Fujifilm Finepix AV110 memiliki port USB Hi Speed 2.0. Untuk urusan dayanya Fujifilm Finepix AV110 memerlukan 2 baterai berukuran AA.

Grafik Harga Fujifilm Finepix AV110 Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Fujifilm Finepix AV110

Basic Info
Nama Produk Finepix AV110
Kategori Kamera Digital Pocket
Brand Fujifilm
Tahun Rilis 2009
Hardware
Resolusi Kamera 12.2 MP
Tipe Sensor CCD
Ukuran Sensor 6.17 x 4.55 mm
Optical Zoom x 18
Digital Zoom x 6.3
Focal Length
Minimum Focal Length 5.7 mm
Maximum Focal Length 17.1 mm
Focal Ratio f/ 2.9-5.2
Shutter
Minimum Shutter Speed 15 s
Maximum Shutter Speed 1 / 2000 s
ISO
Minimum Light Sensitivity ISO 100
Maximum Light Sensitivity ISO 6400
Screen
Screen Size 2.7 inch
Viewfinder No
Vari-Angle LCD No
Resolusi Video 1280 x 720 Pixel
Video Format MP4, H.264
Memory
Eksternal SD, SDHC, SDXC
Port
Built-in Flash Yes
USB USB 2.0
Imaging
Image Format JPEG
Image Stabilisation Yes
Face Recognition Yes
Sequential Shooting Mode 10 fps
Frame Rate 30 fps
Design
Warna Hitam, Merah
Berat 126 g
Swivel Body No
Dimensi 27.8 x 93 x 60.2 mm
Other Feature Detail
Live View Yes
Self Timer 2-10 s
Waterproof No
GPS No
Battery
Battery Model AA Batteries

Artikel Fujifilm Finepix AV110 Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

FujiFilm Finepix Av110 Hd Movie Test

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 14.2 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 10 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 2.8 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 3 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 5 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 10 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 3 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 4 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 4 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 14.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 4 Zoom Optik
  • 3200 ISO Maksimum
belum ada harga
  • 12.1 MP Resolusi Kamera
  • CCD Tipe Sensor
  • x 4 Zoom Optik
  • 1600 ISO Maksimum

Daftar Harga Kamera Digital Pocket Merek Populer