Harga Evercoss A7R ROM 4GB Terbaru April 2024 dan Spesifikasi

  • Online Termurah
    belum ada harga
  • Offline Termurah
    belum ada harga

Spesifikasi Penting

keyspecs
RAM
512 MB
keyspecs
Resolusi Kamera
8 MP
keyspecs
Ukuran Layar
5 inch
keyspecs
Kapasitas Baterai
2000 mAh

Daftar Harga Evercoss A7R ROM 4GB

0 Toko Ditemukan

Deskripsi Evercoss A7R ROM 4GB

Smartphone Jelly Bean Dengan Layar 5”

Tak jarang Smartphone lokal jadi pilihan yang lebih menarik dibanding produk dari brand yang populer karena selain harganya bersaing, kualitas hardware yang digunakan serta desain yang dianut memiliki keunggulan tersendiri. Hal ini terjadi pula lewat produsen lokal Evercoss yang meluncurkan seri A7R.

Kelebihan paling kentara dari smartphone lokal murah ini adalah desainnya yang memiliki kesan premium. Penggunaan warna glossy memberikan kesan mewah, sedangkan dimensinya yang tidak terlalu besar membuatnya lebih mudah dipegang dan dioperasikan. Layarnya sendiri masuk katergori besar karena memiliki ukuran 5 inch. Dengan dukungan teknologi IPS, kualitas gambar jadi tetap maksimal ketika dilihat dari sudut berbeda. Sayang memang resolusi yang didukung belum berkualitas HD.

Evercoss A7R sebenarnya hadir dengan spesifikasi yang tidak terlalu berbeda dibandingkan seri pendahulunya. Penggunaan OS Jelly Bean pada smartphone ini didukung pemilihan prosesor Quad Core Cortex A7 dengan kecepatan 1.3 Ghz. Prosesor ini termasuk prosesor pilihan karena kinerja yang ditawarkan sangat baik, dengan konsumsi daya yang tidak berlebihan. Dukungan GPU juga telah disematkan pada A7R dengan pemilihan Mali 400MP guna memproses keperluan grafis. Untuk kapasitas RAM, masih mencirikan sebuah smartphone dengan harga murah yaitu hanya sebesar 512Mb.

Dari segi fitur pendukung, Evercoss A7R sudah dilengkapi dengan sensor Proximity dan 3D Gravity. Tak ketinggalan konektivitas Bluetooth serta WiFi yang jadi kebutuhan utama saat ini juga sudah dimiliki smartphone ini. Sektor kamera tak mau ketinggalan dengan mengandalkan kinerja lensa berkekuatan 8 megapixel dan 3 megapixel. Sedangkan untuk baterai yang digunakan memiliki kapasitas 2000 mAh.

Pros & Cons

Kelebihan

  • Dual SIM didukung jaringan 3G
  • Prosessor yang bertenaga
  • Layar luas dan jernih
  • Kualitas kamera belakang cukup baik
Kekurangan

  • Resolusi layar masih rendah
  • Kamera depan yang standar
  • Kapasitas RAM kecil

Grafik Harga Evercoss A7R ROM 4GB Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Evercoss A7R ROM 4GB

Basic Info
Kategori HP
Brand Evercoss
Tahun Rilis 2013
Nama Produk Evercoss A7R
Network
2G Network GSM 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 900 / 2100
Jaringan 2G, 3G
Design
Dimensi 145 x 72 x 7.95 mm
Berat 135.7 g
SIM Slots 2 slot(s)
Tipe SIM Card Mini SIM
Screen
Screen Resolution 854 x 480 Pixel
Ukuran Layar 5 inch
Technology IPS QHD Capacitive Touch Screen
Software
OS Version 4.4
Version Detail 4.4 KitKat
OS Android
Hardware
Kecepatan CPU 1.3 GHz
Jumlah Core Quad Core
Memory
RAM 512 MB
Kapasitas Memori Eksternal Up to 32GB
Memori Internal 4 GB
Tipe Memori Eksternal microSD
Camera
Resolusi Kamera Belakang 8 MP
Jumlah Kamera Belakang 1
Resolusi Kamera Depan 2 MP
Flash Yes
Video Yes
Connectivity
USB microUSB 2.0
GPS GPS
Wi-Fi 802.11 a / b / g / n, Mobile Hotspot
Bluetooth Bluetooth 3.0, A2DP
Battery
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 2000 mAh

Artikel Evercoss A7R ROM 4GB Terbaru

Video

Tes camera evercoss A7r tanpa lampu flaz

Rekomendasi Perbandingan

belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2300 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.25 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2100 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2100 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 2 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5 inch Ukuran Layar
  • 2110 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 1.5 GB RAM
  • 8 MP Resolusi Kamera
  • 5.8 inch Ukuran Layar
  • 2600 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 3 GB RAM
  • 13 MP Resolusi Kamera
  • 5.7 inch Ukuran Layar
  • 3200 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 512 MB RAM
  • 3 MP Resolusi Kamera
  • 4 inch Ukuran Layar
  • 1500 mAh Kapasitas Baterai
belum ada harga
  • 512 MB RAM
  • 2 MP Resolusi Kamera
  • 4 inch Ukuran Layar
  • 1420 mAh Kapasitas Baterai

Daftar Harga HP Merek Populer